Pedagogi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Chobot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: fiu-vro:Kasvatustiidüs
Vande~idwiki (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Pedagogi''' adalah [[ilmu]] atau [[seni]] dalam menjadi seorang [[guru]]. Istilah ini merujuk pada strategi [[pembelajaran]] atau gaya pembelajaran.<ref>[http://www.pdmathsci.net/findings/topic/5 Pedagogy Study from NSF]<references/ref>
 
Pedagogi juga terkadang merujuk pada penggunaan yang tepat dari strategi mengajar. Sehubungan dengan strategi mengajar itu, filosofi mengajar diterapkan dan dipengaruhi oleh latar belakang [[pengetahuan]] dan pengalamannya, situasi pribadi, lingkungan, serta tujuan pembelajaran yang dirumuskan oleh peserta didik dan guru. Salah satu contohnya adalah aliran pemikiran [[Sokrates]].<ref>[http://www.educ.utas.edu.au/users/ilwebb/Research/pedagogy.htm Analysis of Pedagogy]</ref>