Fonetik artikulatoris: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Dian (WMID) (bicara | kontrib) k Dian (WMID) memindahkan halaman Fonetik Artikulatoris ke Fonetik artikulatoris |
menebalkan kata kunci |
||
Baris 1:
{{inuse}}
'''Fonetik artikulatoris''' (fonetik organis fonetik fisiologis) adalah [[fonetik]] yang membahas bagaimana proses
Hal pertama yang harus dibicarakan dalam fonetik artikulatoris adalah alat ucap manusia untuk menghasilkan bunyi bahasa. Alat-alat yang dipakai untuk menghasilkan bunyi bahasa pada manusia mempunyai kegunaan utama lain yang bersifat biologis.<ref name=":0">{{Cite book|last=Hidayatullah|first=Moch. Syarif|date=2017|title=Cakrawala Linguistik Arab|location=Jakarta|publisher=Grasindo|pages=37|url-status=live}}</ref> Paru-paru berfungsi untuk bernafas, [[lidah]] untuk mengucap, dan [[gigi]] untuk mengunyah atau menggigit. Namun, secara tidak disengaja alat-alat tersebut juga dapat digunakan untuk berbicara.
|