Bojonggede, Bogor: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Populasi tidak valid
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 11:
}}
 
'''Bojonggede''' adalah sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Bogor]], [[Provinsi]] [[Jawa Barat]], [[Indonesia]]. Pada awalnya Bojonggede adalah bagian dari Kecamatan [[Cibinong]]. Pada masa [[Hindia Belanda]] hingga beberapa tahun setelah kemerdekaan Bojonggede bersama dengan beberapa kecamatan, antara lain [[Tajurhalang, Bogor|Tajurhalang]], [[Cilodong, Depok|Cilodong (Depok)]], [[Cibinong]], [[Citeureup, Bogor|Citeureup]], [[Sukaraja, Bogor|Sukaraja]], [[Babakan Madang, Bogor|Babakan Madang]] dan beberapa desa di selatan Tapos serta Cipayung adalah wilayah dari [[Kawedanan]] [[Cibinong]] yang telah dihapuskan.
 
Pada masa kepemimpinan Bupati [[Rahmat Yasin]], mulai bergulir tuntutan warga Kecamatan Bojonggede bersama warga Kecamatan [[Tajurhalang, Bogor|Tajurhalang]] yang menuntut pemisahan diri dari [[Kabupaten Bogor]] dan bergabung kedalam wilayah [[Kota Depok]]. Tuntutan ini dipicu oleh warga di kedua kecamatan itu merasa di anak tirikan oleh [[Kabupaten Bogor]] serta masih terdapat dualisme otoritas antara [[Kabupaten Bogor]] dan [[Kota Depok]] di dua kecamatan tersebut.<ref>{{Cite web|last=Bogor-Kita|title=Tajurhalang dan Bojong Gede Juga Ingin Pisah Dari Kabupaten Bogor - Bogor-Kita.com|url=https://bogor-kita.com/tajurhalang-dan-bojong-gede-juga-ingin-pisah-dari-kabupaten-bogor/|language=id-ID|access-date=2021-09-20}}</ref>