Makedonia Bersatu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k ibukota → ibu kota
Place Clichy (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[Berkas:EthnicmacedoniaUnited macedonia ilinden organization.jpg|jmpl|ka|Kawasan Makedonia yang ingin disatukan oleh kelompok etnis Makedonia.]]
 
'''Makedonia Bersatu''' ({{lang-mk|Обединета Македонија}}, ''Obedineta Makedonija''), atau '''Makedonia Raya''' ({{lang|mk|Голема Македонија}}, ''Golema Makedonija''), adalah konsep [[iredentisme|iredentis]] yang dianut oleh kelompok [[nasionalisme Makedonia|nasionalis Makedonia]] yang ingin menyatukan seluruh wilayah [[Makedonia]] di [[Balkan|Eropa Tenggara]]. Mereka mengklaim bahwa wilayah tersebut merupakan tanah air mereka, dan mereka merasa bahwa wilayah tersebut telah dibagi-bagi oleh [[Perjanjian Bukares (1913)]] secara tidak adil. Negara ini akan didominasi oleh kelompok etnis Makedonia dan mereka mengusulkan agar kota [[Thessaloniki]] atau Salonika ("Solun" dalam [[bahasa Slavia Selatan]]) dijadikan ibu kota negara tersebut.