Lambang Jakarta: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib) k →top: subst, replaced: Kotakinfo lambang provinsi → subst:Kotakinfo lambang provinsi |
RaFaDa20631 (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 28:
|supporters =
|compartment =
|motto = {{smallcaps|Jaya
|orders =
|badge =
Baris 38:
[[Berkas:Stamps of Indonesia, 057-10.jpg|jmpl|Prangko Lambang Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta]]
'''Lambang [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta]]''' berbentuk sebuah perisai bersegi lima. Dalam perisai ini terlukis sebuah pintu gerbang atau gapura. Di tengahnya ada gambar [[Monas|Monumen Nasional Indonesia]] (Tugu Nasional) yang di sisi kiri dan kanan dilingkari dengan [[padi]] dan [[kapas]]. Lalu di bawahnya ada gambar gelombang yang dilukiskan secara stilistis.
Selain digunakan sebagai lambang resmi pemerintahan, lambang ini juga digunakan sebagai bagian dari logo klub sepak bola [[Persija Jakarta]].<ref>{{Cite web|title=Kisah di Balik Logo Persija Disoroti AFC, Dinilai Terbaik di Asia - Semua Halaman - Bolanas|url=https://bolanas.bolasport.com/read/492161338/kisah-di-balik-logo-persija-disoroti-afc-dinilai-terbaik-di-asia|website=bolanas.bolasport.com|language=id|access-date=2021-05-22}}</ref>
== Arti lambang ==
Monumen Nasional Indonesia adalah sebuah [[markah tanah]] Jakarta sehingga dilukiskan di lambang ini. Tugu Nasional ini juga sebagai lambang kemegahan, daya juang dan cipta. Pintu gerbang melambangkan [[kota]], dan kekhususan Jakarta sebagai pintu keluar-masuk kegiatan-kegiatan nasional dan hubungan internasional. Kemudian [[kapas]] dan [[padi]] melambangkan kemakmuran atau usaha Jakarta yang bertekad mencukupi kebutuhan sandang dan pangan warganya. Tali [[emas]] melambangkan pemersatuan dan kesatuan. Gambar gelombang melukiskan lokasi Jakarta di pesisir dan juga Jakarta sebagai kota [[pelabuhan]]. Perisai segi lima melambangkan [[Pancasila]]. Serta
Adapun simbolisme warna-warnanya adalah sebagai berikut:<ref name=perda>Pemprov DKI Jaya: [http://www.jakarta.go.id/web/produkhukum/download/2887/PERDA_NO_6_TAHUN_1963.pdf Lembaran Daerah Chusus Ibu-kota Djakarta Raja 1963 no 6, tentang ''Lambang Daerah Chusus Ibu Kota Djakarta Raja''] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130925142537/http://www.jakarta.go.id/web/produkhukum/download/2887/PERDA_NO_6_TAHUN_1963.pdf |date=2013-09-25 }}</ref>
Baris 54:
* Warna putih di ombak, adalah lambang alam laut yang kasih.
== Motto daerah ==
Dalam bahasa Sanskerta, {{smallcaps|Jaya raya}} berarti "Jaya dan besar (agung)".
== Galeri ==
|