Tegaldlimo, Banyuwangi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: kemungkinan menambah konten tanpa referensi atau referensi keliru VisualEditor
Baris 14:
}}
 
'''Tegaldlimo''' ([[aksara Jawa|Hanacaraka]]: {{jav|ꦏꦼꦕꦩꦠꦤ꧀ꦠꦼꦒꦭ꧀ꦢ꧀ꦭꦶꦩ}}, {{script|Bali|ᬢᬾᬕᬮ᭄ᬤ᭄ᬮᬶᬫᭀ}}, [[Pegon]]: کٚچَامَتَنْ تٚݢَلْدلِمَو), adalah sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Banyuwangi]], [[Provinsi]] [[Jawa Timur]], [[Indonesia]].<ref name="Permendagri-137-2017">{{cite web|url= https://archive.org/details/PermendagriNo.137Tahun2017 |title= Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 137 Tahun 2017 tentang Kode dan Data Wilayah Administrasi Pemerintahan |publisher= Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia |access-date= 3 Oktober 2019}}</ref> Kecamatan ini terletak di bagian paling selatan dan paling timur dari Kabupaten Banyuwangi, bahkan menjadi titik yang paling selatan dan paling timur dari seluruh wilayah Pulau Jawa. Mayoritas penduduk Kecamatan Tegaldlimo memeluk agama Hindu karena wilayahnya yang berdekatan dengan Pulau Bali, bahkan mayoritas masyarakat Kecamatan Tegaldlimo menganut suku Bali dengan menggunakan bahasa Bali sebagai percakapan sehari-hari mereka. Kecamatan Tegaldlimo berada di Semenanjung Blambangan yang dikelilingi oleh Taman Nasional Alas Purwo.
 
== Geografi ==