<ref name=":1">{{Cite web|title=Zack Tabudlo, Tiara Andini, Tilly Birds and more top Billboard’s Hits of the World charts upon launch|url=https://www.nme.com/en_asia/news/music/zack-tabudlo-tiara-andini-tilly-birds-and-more-top-billboards-hits-of-the-world-charts-upon-launch-3163332|website=nme.com|language=en|access-date=2022-03-09}}</ref>
== Latar belakang dan komposisi ==
"Merasa Indah" merupakan salah satu dari tiga lagu baru yang masuk ke trek debutdalam album debut Tiara, ''[[Tiara Andini (album)|Tiara Andini]]'' yang dirilis pada 17 Desember 2021.<ref>{{Cite web|title=Lagu Merasa Indah Tiara Andini Yang Lagi Hits|url=https://www.pandagaul.com/lirik-lagu-merasa-indah-oleh-tiara-andini-yang-lagi-hits/|website=www.pandagaul.com|language=id|access-date=2022-02-04}}</ref>
"Merasa Indah" diciptakan oleh [[Yovie Widianto]]. Lagu ini merupakan lagu kedelapan Tiara yang diciptakan oleh Yovie Widianto. Dalam lagu ini, Yovie Widianto juga memegang posisi produser bersama Adrian Kitut. Di laman [[Instagram]] Yovie Widianto, iadisebutkan menyebutkanbahwa saatselama proses pembuatan lirik lagu "Merasa Indah", anaknyaputranya [[Arsy Widianto]] turutjuga memberi inspirasi dalammenginspirasi pembuatan lagu ini. Diketahui, Arsy turut andil dalam penyusunan lirik lagu "Merasa Indah".<ref>{{Cite web|title=Lagu 'Merasa Indah', Single Terbaru Tiara Andini|url=https://www.klikanggaran.com/hiburan/pr-1152562982/lirik-lagu-merasa-indah-single-terbaru-tiara-andini|website=klikanggaran.com|language=id|access-date=2022-02-22}}</ref> Lagu ini berdurasi tiga menit empat puluh detik. Secara musikal, "Merasa Indah" adalah [[Musik Pop|pop]] dan [[Musik balada|balada]]. Lagu ini bercerita tentang kisah cinta sepihak, dimana seseorang merasa telah diberi harapan oleh orang yang dicintainya. Namun, orang yang dia cintai lebih memilih orang lain.<ref>{{Cite web|title=Makna Sebenarnya di Balik Lagu Merasa Indah - Tiara Andini|url=https://www.anaksenja.com/2022/01/makna-sebenarnya-di-balik-lirik-lagu-tiara-andini-merasa-indah.html?m=1|website=anaksenja.com|language=id|access-date=2022-01-21}}</ref>