Anne Avantie: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Bestaritala (bicara | kontrib) menambahkan referensi dan mengubah penulisan |
Bestaritala (bicara | kontrib) |
||
Baris 47:
=== Perjalanan karier ===
Sejak kecil, Anne Avantie telah menunjukkan ketertarikan dalam dunia [[mode]]. Anne kecil sering terlibat dalam pembuatan kostum panggung untuk grup tari dan grup vokal di sekolah hingga berbagai ajang hiburan di [[Kota Solo]]. Pada tahun 1989, Anne memulai karier sebagai [[perancang busana]] dari sebuah rumah kontrakan dengan modal dua [[mesin jahit]]. Desain busana Anne memiliki ciri khas taburan [[manik-manik]] pada kostum rancangannya hingga saat ini.<ref name=":0">{{Cite news|title=Profil Sianne Avantie|url=https://www.merdeka.com/sianne-avantie/profil/|work=Merdeka.com|access-date=2022-03-14}}</ref> Tempat usaha pertamanya itu diberi nama "Griya Busana Permatasari". Hingga tahun [[2010]], Anne memiliki dua [[toko|butik]] di [[Mall Kelapa Gading]] dan
Selain berkecimpung di dunia [[mode]], Anne diketahui merupakan seorang [[aktivis sosial]]. Pada tahun [[2000]], Anne Avantie membangun sebuah yayasan bernama Yayasan Wisma Kasih Bunda. Anne terinspirasi dari [[Bunda Teresa]] yang memiliki sebuah pemikiran bahwa jika ingin melakukan suatu kebaikan, hendaknya tidak dilakukan secara sembunyi-sembunyi agar orang-orang yang membutuhkan pertolongan dapat mengetahui tempatnya. Anne membangun yayasan tersebut untuk menolong anak-anak yang mengidap [[hidrosefalus]], astresi ani, [[tumor]], labiopalataschisis, dan sejumlah penyakit yang memerlukan penanganan darurat lainnya. <ref name=":0" /><ref>{{Cite news|last=Sari|first=Rintan Puspita|date=2020-08-31|title=Anne Avantie: Menolong Orang Enggak Perlu Kaya|url=https://www.kompas.com/hype/read/2020/08/31/184237266/anne-avantie-menolong-orang-enggak-perlu-kaya|work=Kompas.com|access-date=2022-03-17}}</ref>
== ''Brand'' ==
Baris 72 ⟶ 74:
== Pranala luar ==
* {{id}} [https://anneavantiemall.com Anne Avantie Mall]
* {{Instagram|anneavantieheart}}
|