Luna Maya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Itssweetandbitter (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 41:
== Karier ==
{{unreferenced}}
Luna Maya terlahir dari ayah orang Indonesia dan ibu orang Austria<ref>{{Cite web|date=2020-08-31|title=Potret Keluarga Lengkap Luna Maya, Dua Kakaknya Curi Perhatian|url=https://www.merdeka.com/trending/potret-keluarga-lengkap-luna-maya-dua-kakaknya-curi-perhatian.html|website=merdeka.com|language=en|access-date=2022-03-22}}</ref>. Dia mengawali kariernya sebagai model, salah satunya dengan mengisi menjadi bintang video klip grup musik [[Naff]] di lagu "Yang Tak Pernah Bisa Mencintaimu" pada tahun 2000. Ia kemudian terjun ke dunia peran pada tahun 2004, sebagai peran pendukung lewat film ''[[30 Hari Mencari Cinta]]''. Setelah itu, ia muncul dalam film ''[[Brownies (film)|Brownies]]'' pada tahun 2005.
Namanya kian melambung di jagat hiburan [[Indonesia]], setelah ia berperan di film ''[[Cinta Silver]]''. Setelah itu, Luna muncul dalam ''[[Ruang (film)|Ruang]]''. Aktingnya meraih sejumlah nominasi di ajang penghargaan film nasional, termasuk [[Festival Film Indonesia]]. Selain film layar lebar, Luna juga eksis di dunia sinetron dan membintangi sejumlah [[iklan]] ternama.