Alkoholisme: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k lck
Baris 56:
 
== Riset ==
[[:en:Topiramate|Topiramat]], suatu turunan alami gula [[monosakarida]] D-[[fruktosa]], diketahui efektif membantu alkoholik berhenti atau mengurangi minum minuman beralkohol. Bukti menunjukkan bahwa topiramat melawan rangsangan reseptor [[glutamat]], menghambat pelepasan dopamin, and meningkatkan fungsi asam gama-aminobutirat (GABA) yang menghambat. Sebuah ulasan tahun 2008 mengenai efektivitas topiramat menyimpulkan bahwa hasil pengujian yang dipublikasikan cukup menjanjikan, tapi hingga 2008, data masih belum cukup untuk mendukung penggunaan topiramat dalam mengatasi ketergantungan alkohol.<ref>{{cite journal |author=Olmsted CL, Kockler DR |title=Topiramate for alcohol dependence |journal=Ann Pharmacother |volume=42 |issue=10 |pages=1475–1480 |date=Oktober 2008 |pmid=18698008 |doi=10.1345/aph.1L157 |issn=1060-0280 }}</ref> Sebuah ulasan tahun 2010 menyebutkan bahwa topiramat lebih unggul daripada pilihan-pilihan farmakoterapeutik alkohol yang ada. Topiramat efektif mengurangi keinginan akan alkohol, mendorong penghentian alkohol, serta memperbaiki tingkat kualitas hidup.<ref>{{cite journal |author=Kenna GA, Lomastro TL, Schiesl A, Leggio L, Swift RM |title=Review of topiramate: an antiepileptic for the treatment of alcohol dependence |journal=Curr Drug Abuse Rev |volume=2 |issue=2 |pages=135–142 |date=Mei 2009 |pmid=19630744 |doi=10.2174/1874473710902020135 }}</ref>
 
== Lihat pula ==