Pacu jawi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Melindungi "Pacu jawi": Perlindungan sebagian bawaan untuk semua AB. ([Sunting=Hanya untuk pengguna terdaftar otomatis] (selamanya))
Meirss (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 40:
''Pacu jawi'' menarik minat fotografer nasional maupun internasional, dan beberapa foto dari acara ini telah memenangkan berbagai lomba foto.{{sfn|Suzanti|2014|p=5}} Faktor yang menambah daya tarik fotografi dalam acara ini di antaranya aksi berkecepatan tinggi, cipratan lumpur yang berterbangan, serta postur dan ekspresi wajah joki yang khas.{{sfn|Suzanti|2014|p=5}} Selain itu, Tanah Datar juga dikenal dengan pemandangan alamnya, termasuk [[Gunung Marapi]], daerah perbukitan, hutan belantara, serta sawah-sawah.{{sfn|Suzanti|2014|p=5}} Untuk mengambil foto yang bagus, para fotografer sering harus mendekat ke lintasan, dan mengambil risiko terkena cipratan lumpur atau tertabrak sapi.{{sfn|Suzanti|2014|p=4}} Foto-foto ''pacu jawi'' telah menerima berbagai penghargaan seperti ''[[World Press Photo of the Year]]'', ''[[Hamdan International Photography Award]]'', serta ''Digital Camera Photographer of the Year'' oleh koran ''[[The Daily Telegraph]]''.<ref>{{cite web|url=https://www.worldpressphoto.org/collection/photo/2013/29886/1/2013-Wei-Seng-Chen-SA1|title=Joy at the end of the run: Sports Action, first price singles|date=2013|work=World Press 2013 Photo Contest|publisher=[[World Press Photo]]}}</ref><ref>{{cite web|url=https://www.telegraph.co.uk/culture/culturepicturegalleries/6754311/Digital-Camera-Photographer-of-the-Year-2009-winners.html?image=3|title=Digital Camera Photographer of the Year 2009 winners|date=2009|work=The Telegraph}}</ref>
 
== Lihat pula ==
* [[KarapanPacu sapiitiak]]
* [[Mamajir]] — balapan tradisional khas suku Kangean di pulau Kangean, Kepulauan Kangean
* [[Pacu itiak]]
* [[Maen jaran]] — balapan tradisional khas suku Sumbawa di pulau Sumbawa, Nusa Tenggara Barat
* [[Karapan sapi]] — balapan tradisional khas suku Madura di pulau Madura
 
== Referensi ==