Kerajaan Sumedang Larang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 657:
 
== Pembagian wilayah kerajaan ==
 
Setelah habis masa hukumannya, Dipati Rangga Gede diberikan kekuasaan kembali untuk memerintah di Sumedang. Sedangkan wilayah Priangan di luar Sumedang dan Galuh (Ciamis), oleh Mataram dibagi menjadi tiga bagian:<ref>Anonim. Tanpa tahun. ''Sajarah Sukapura''. Pemegang naskah Raden Sulaeman Anggapradja. Kota Kulon, Garut Kota.</ref>
 
* KabupatenKadipaten Sukapura, dipimpin oleh Ki Wirawangsa Umbul Sukakerta, gelar Tumenggung [[Wiradadaha|Wiradegdaha/R. Wirawangsa]],
* KabupatenKadipaten Bandung, dipimpin oleh Ki Astamanggala Umbul Cihaurbeuti, gelar [[Tumenggung Wiraangunangun|Tumenggung Wirangunangun]],
* KabupatenKadipaten Parakanmuncang, dipimpin oleh Ki Somahita [[Umbul Sindangkasih]], gelar [[Tumenggung Tanubaya]].
 
Kesemua wilayah tersebut berada dibawah pengawasan Rangga Gede (atau Rangga Gempol II), yang sekaligus ditunjuk oleh Kesultanan Mataram sebagai Wedana Bupati (kepala para bupati) Priangan.
 
== Peninggalan budaya ==