'''Partai Demokrasi Pembaruan (PDP)''' dengan nomor urut 16 pada pemilu 2009 adalah salah satu [[partai politik]] di [[Indonesia]]. Dalam [[Pemilihan Umum Anggota DPR, DPD, dan DPRD Indonesia 2009|Pemilu 2009]], partai ini bernomor urut 16. DidirikanPartai padaini didirikan tahun 2005 oleh beberapa mantan anggota [[Partai Demokrasi Indonesia - Perjuangan]] (PDI-P) yang pernah dekat dengan [[Megawati Sukarnoputri]]. Setelah
Pada kongres PDI-P tahun 2005, terjadi perbedaan tajam yang dalam penentuan metode demokratis yang berlaku di partai. Sebuah kelompokSekelompok orang, termasuk di dalamnya [[Roy B.B. Janis]], mengambil pandangan bahwa walaupun PDI-P adalah partai politik yang modern, namun masih menggunakan metode lama otoriter, seperti memberikan hak istimewa hak mutlak kepada ketua partai dan hanya memiliki satu kandidat untuk posisi-posisi senior. Kelompok ini kemudian mendirikan Partai Demokrasi Pembaruan (PDP),dimanayang partai ini memilikimengambil sistem kepemimpinan kolektif, dengan 35 orang dalam pimpinan kolektif nasional.