Suku Cirebon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 20:
}}
{{Rujukan}}
'''Suku Cirebon''' adalah kelompok etnis yang tersebar di sekitar wilayah [[Kabupaten Cirebon]], [[Kota Cirebon]], [[kabupaten Indramayu]]<, [[kabupaten Majalengka]], [[kabupaten Subang]] dan [[kabupaten Karawang]] serta [[kabupaten Brebes]].
 
Suku Cirebon dipandang sebagai suku tersendiri dengan berbagai indikator diantaranya bahasanya yang memiliki aturan tersendiri yang tidak sama dengan bahasa Jawa ataupun bahasa Sunda<ref>Mutiara, Dian Anditya. 2010. Suku Bangsa Ini Bernama Cirebon. [[Jakarta]] : Kompas</ref>