Gaya komunikasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pantangmundur (bicara | kontrib)
melakukan penyuntingan
Pantangmundur (bicara | kontrib)
suntingan
Baris 1:
Gaya komunikasi merupakan langkah yang dilakukan oleh [[komunikator]] kepada komunikan untuk menyampaikan pesan. [[Pesan]] yang disampaikan oleh komunikator memiliki gaya dan ciri khas yang berbeda-beda. Perbedaan gaya komunikasi dapat dilihat dari segi [[pendidikan]], [[budaya]], lingkungan keluarga, pengalaman dan lain sebaginya.<ref>{{Cite journal|last=Mutawakkil|first=Mutawakkil|last2=Nuraedah|first2=Nuraedah|date=2019-12-10|title=Gaya Komunikasi Dosen dalam Pembelajaran Mahasiswa|url=http://journal.uinsgd.ac.id/index.php/cjik/article/view/5765|journal=Communicatus: Jurnal Ilmu komunikasi|volume=3|issue=2|pages=25–42|doi=10.15575/cjik.v3i2.5765|issn=2549-8452}}</ref> Gaya komunikasi yang dimiliki oleh setiap individu mengikuti situasi dan kondisi yang ada sehingga menciptakan beberapa gaya [[komunikasi]]. Seorang komunikator yang akan menyampaikan pesan tentu memilih gaya komunikasi yang efektif agar [[informasi]] yang disampaikan dapat diterima dengan baik oleh [[komunikan]]. Pemilihan gaya komunikasi yang kurang efektif dapat menyebabkan proses komunikasi menjadi terhambat.<ref name=":0">{{Cite web|title=Dunia Komunikasi {{!}} ANALISIS GAYA KOMUNIKASI AHMAD FAIZ ZAINUDDIN (Bayu Nitin Pratiwi)|url=https://ejournal.ilkom.fisip-unmul.ac.id/site/analisis-gaya-komunikasi-ahmad-faiz-zainuddin-bayu-nitin-pratiwi/|language=en-US|access-date=2022-04-21}}</ref> Gaya komunikasi terdiri dari sekumpulan perilaku yang digunakan untuk mendapatkan umpan balik atau tanggapan tertentu dalam situasi tertentu pula. Pemilihan gaya komunikasi yang digunakan tergantung pada maksud dan tujuan komunikator menyampaikan pesannya kepada komunikan.<ref>{{Cite book|last=(Rusmadi)|first=Azwa, R.|date=2015-02|url=http://worldcat.org/oclc/994174946|title=Gaya Komunikasi Pimpinan dalam Meningkatkan Kinerja Karyawan pada PT. White And Blue di Pekanbaru|publisher=Riau University|oclc=994174946}}</ref> Setiap gaya komunikasi yang dimiliki oleh individu merupakan kepribadian yang sukar untuk dirubah. Untuk memahami gaya dalam berkomunikasi, maka setiap individu harus menciptakan serta mempertahankan ciri khas dari gaya komunikasi yang dimiliki.<ref>{{Cite journal|last=Lestari|first=Bunga Suci|last2=Arif|first2=Ernita|last3=Miko|first3=Alfan|date=2020-03-20|title=GAYA KOMUNIKASI PIMPINAN PEREMPUAN PADA PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA BARAT (Studi Pada Dinas Kebudayaan, Dinas Kesehatan, Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Pengelolaan Sumber Daya Air dan Badan Penelitian dan Pengembangan)|url=http://ejurnal.binawakya.or.id/index.php/MBI/article/view/491|journal=MEDIA BINA ILMIAH|language=en|volume=14|issue=7|pages=2947–2954|doi=10.33758/mbi.v14i7.491|issn=2615-3505}}</ref>
 
== Dasar ==