Pasar Mayestik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Whod1zzz1 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
→‎Sejarah: menyunting artikel
Baris 1:
{{rapikan|date=30 Oktober 2012}}'''Pasar Mayestik''' adalah kawasan perdagangan yang berpusat di Jalan Tebah, Kelurahan [[Gunung, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan]] adalah pasar tradisional yang diresmikan sekitar tahun [[1981]] dan merupakan pusat perbelanjaan [[modern]] di [[Jakarta Selatan]],
Di Pasar Mayestik, tekstil juga bisa diperoleh dengan mudah di sejumlah toko–sebagian besar pemiliknya warga keturunan [[India]]. Pasar Mayestik merupakan pasar yang menjual [[obat]] dan kosmetika, [[pakaian]], alat [[olahraga]], [[sayuran]], [[buah-buahan]], [[daging]], [[ayam]], [[ikan]], bahan pembuat kue, kios [[penjahit]].
 
== Sejarah ==
 
'''Pasar Mayestik''' salah satu pusat perdagangan di Jakarta Selatan, pasar ini hadir sejak [[1950]]-an, berdasarkan [[informasi]] bahwa Pasar Mayestik diresmikan pada [[1981]].<ref>{{cite news|url=http://kopidanpuisi.wordpress.com/2009/05/11/mayestik/|title=Hadir sejak 1950-an, namun Pasar Mayestik baru diresmikan pada 1981|publisher=kopidanpuisi.wordpress.com|accessdate=5 November 2012}}</ref> Pada [[1960]]-an, menurut sahibul hikayat, [[Nomo Koeswoyo]]<ref>{{cite news|url=http://kopidanpuisi.wordpress.com/2009/05/11/mayestik/|title=Anggota Koes Bersaudara dan ayah Chicha Koeswoyo|publisher=kopidanpuisi.wordpress.com|accessdate=5 November 2012}}</ref> (salah seorang anggota [[Koes Bersaudara]] dan ayah [[Chicha Koeswoyo]]) pernah menjadi “jagoan” di kawasan ini.
[[Berkas:Mayestik Logo.png|jmpl|220x220px|Logo Mayestik]]
Pasar Mayestik terletak di kawasan Jalan Tebah dan dilewati Jalan Kyai Maja, [[Kebayoran Baru]]. Di jalan itu juga terletak Rumah Sakit Pusat Pertamina dan berdekatan dengan sentra barang bekas bernama [[Taman]] Puring. Sementara itu, kawasan Kebayoran Baru mulai dibangun pada akhir [[1940]]-an sebagai salah satu [[satelit]] di Jakarta. Sejak dulu kawasan Mayestik ini merupakan lokasi hunian, elite–tentu ini ''generalisasi'' dan pasti ada ''anomali''. Jikajika dulu terletak di tepi, kini Kebayoran Baru nyaris berada di jantung Ibu Kota. Dari Pasar Mayestik menuju Jalan [[Sudirman]], jarak yang terbentang sekitar tiga kilometer sehingga Pasar Mayestik menjadi lokasi pusat perdagangan yang strategis.
 
== Peremajaan ==