Wikipedia:Ruang nama proyek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 5:
{{nutshell|title=Pedoman ini|<p>Halaman proyek adalah halaman untuk informasi atau diskusi tentang Wikipedia. Dia seharusnya digunakan untuk memungkinkan para Wikipediawan berpartisipasi dengan lebih baik di dalam komunitas ini, dan tidak disia-siakan untuk tujuan lain maupun untuk merusak reputasi proyek ini.</p>}}
{{daftarkebijakan}}
{{Namespaces}}
'''Ruang nama proyek''' atau '''ruang nama Wikipedia''' adalah sebuah [[Wikipedia:Ruang nama|ruang nama]] yang terdiri dari halaman-halaman administrasi berisi informasi atau diskusi tentang [[Wikipedia]]. Halaman-halaman di dalam ruang nama ini akan selalu memiliki awalan '''Wikipedia:'''. Mereka bisa dikunjungi dengan alias '''WP:''' atau awalan standar ''Project:'' (untuk seluruh situs [[MediaWiki]]). Angka ruang namanya adalah empat (4).