Nina Bobo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 1:
'''Nina boboBobo (Lullaby)''' atau '''ninabobo''' adalah sebuah lagu pengantar tidur dari Indonesia yang bercitrakan irama [[keroncong]]. Lagu ini juga dikenal di luar Indonesia, misalnya di Negeri [[Belanda]]. Lagu ini dipopulerkan oleh [[Anneke Grönloh]] dan [[Wieteke van Dort]].
 
Dalam Bahasa Indonesia, kata-kata yang digunakan untuk menidurkan dalam lagu ini adalah ''nina-bobo(k)'' atau ''nina bobo''. [[Verba|Kata kerja]] seperti "meninabobokkan", yang juga berasal dari lagu ini, memiliki arti "menyanyikan lagu untuk menidurkan". Penggunaan kata tersebut spesifik hanya di Indonesia. Sementara itu, dalam [[Bahasa Melayu]], "meninabobokkan" diterjemahkan menjadi ''dodoi''.