Daftar fam Gorontalo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Refimprove|date=May 2022}}
'''Marga Gorontalo''' merujuk pada aturan pemberian [[nama]] [[marga]] sebagai identitas sebuah kelompok masyarakat dalam tatanan kehidupan [[Suku Gorontalo]], yang selanjutnya diturunkan dari [[orang tua]] kepada anaknya, dari generasi ke generasi. Marga Gorontalo atau nama keluarga Gorontalo biasanya dilekatkan di belakang nama lengkap sehingga memudahkan masyarakat umum mengenali latar belakang keluarga asal dari orang tersebut.