Tumbuhan berbiji: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 31:
==Manfaat tumbuhan berbiji bagi Manusia==
Jenis tumbuhan berbiji yang dimanafaatkan bagi kepentingan manusia antara lain sebagai berikut:
* [[Gandum]], [[Padi|padi]], [[Jagung|jagung]] dan [[Sagu|sagu]] merupakan makanan utama sebagian besar penduduk di dunia.
* [[Kacang]], [[Tomat|tomat]], [[Kol|kol]], [[Kentang|kentang]], dan [[Wortel|wortel]] merupakan makanan sayuran sebagai sumber serat, protein, dan vitamin.
* [[Kapas]] dan [[Rami|rami]] sebagai bahan sandang.
* [[Kayu]] sebagai bahan papan dan perabotan.
* [[Kumis kucing]], [[Jati|jati]], [[Mahoni|mahoni]], dan [[Pinus|pinus]] sebagai peneduh, penyimpan air, penyerap karbon dioksida, dan sumber oksigen.
* Berbagai jenis bunga untuk dekorasi, upacara adat dan agama, serta kosmetik.
==Lihat pula==
|