Bentoel Group: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Dani1603 (bicara | kontrib)
Baris 81:
 
====Penghapusan pencatatan di bursa saham====
Setelah tercatat di bursa efek sejak 2000 (resminya sejak 1990), PT Bentoel Internasional Investama Tbk memutuskan untuk menjadi perusahaan tertutup (''go private''), yang dimulai sejak suspensi saham perusahaan di BEI pada 5 Agustus 2021.<Ref>[https://www.cnbcindonesia.com/market/20210806101922-17-266569/pengumuman-bentoel-ajukan-delisting-sahamnya-disuspensi Pengumuman! Bentoel Ajukan Delisting, Sahamnya Disuspensi]</ref> Usulan ''delisting'' sukarela ini telah disetujui dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang diselenggarakan pada 28 September 2021.<ref>[https://www.inews.id/finance/bisnis/disetujui-rupslb-bentoel-akan-delisting-dari-bursa-efek-indonesia. Disetujui RUPSLB, Bentoel Akan Delisting dari Bursa Efek Indonesia]</ref> Dalam rencana ini, Bentoel akan membeli sisa saham publik/''tender offer'' (7,52%) di level Rp 1000/saham, lebih mahal 226,8% dibanding harga sebelum disuspensi pada 5 Agustus 2021, yaitu Rp 306/saham.<ref>[https://katadata.co.id/lavinda/finansial/6154388d5a7e6/beragam-aksi-korporasi-bentoel-selama-31-tahun-di-bursa-saham Beragam Aksi Korporasi Bentoel Selama 31 Tahun di Bursa Saham]</ref> Alasan yang disampaikan dalam proses ''go private'' ini, seperti pergerakan saham yang tidak likuid dan kondisi keuangan yang terus merugi sejak 2012 yang memengaruhi dividen dan harga sahamnya.<ref>[https://kampungpasarmodal.com/article/detail/564/rmba-resmi-delisting-demi-go-private-kenapa RMBA : RESMI DELISTING DEMI GO PRIVATE, KENAPA?]</ref> Sampai saat ini, prosesnya masih berlangsung.<ref>[https://emitenupdate.com/2022/01/06/bentoel-international-investama-tbk-rmba-go-private-ada-apa/ Bentoel International Investama Tbk (RMBA) Go Private, Ada Apa?]</ref>
 
==Operasional==