Purwokerto (kota): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: kemungkinan spam pranala VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 433:
Purwokerto telah menyumbang beberapa warganya di pentas nasional, antara lain [[Titik Sandora]] yang cukup terkenal pada tahun 70-an, [[Mayangsari]] yang terkenal kontroversial{{What}}, Eric yang menyanyi bersama Melly Goeslaw untuk film AADC. Dalam bidang musik independen (indi), Purwokerto menghasilkan musisi seperti: [[Tunas Bangsa Simphony]], band independen yang merambah ke nasional: [[Supernova]] yang tengah naik daun dan sedang merambah ke industri musik nasional. [[Supernova]] merupakan satu-satunya band Purwokerto, sampai saat ini{{When}} berhasil meraih penghargaan Double Platinum RBT Awards untuk aktivasi RBT lebih dari 2 juta unduhan.{{Butuh rujukan}}
 
Musisi asal Purwokerto, [[Danar Widianto]], merupakan salah satu peserta dalam ajang pencarian bakat, [[X Factor Indonesia (musim 3)|X Factor Indonesia]] [[X Factor Indonesia (musim 3)|musim ketiga]] dan berhasil meraih juara ketiga. Sebelum maju sebagai peserta dalam ajang tersebut, Danar Widianto merupakan anggota dalam grup vokal Putra Banyumas <sup>[[https://purwokerto.inews.id/tag/danar-widianto Rujukan]]</sup>.
 
== Tokoh terkenal ==