Kabupaten Pekalongan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hibensis (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 47:
| translit_lang1_info1 = ​ꦥꦼꦏꦭꦺꦴꦁꦔꦤ꧀
}}
'''Pekalongan''' ({{lang-jv|​ꦥꦼꦏꦭꦺꦴꦁꦔꦤ꧀}}) adalah sebuah [[kabupaten]] di [[Provinsi]] [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Ibu kotanya adalah [[Kota Kajen]]. Kabupaten ini berbatasan dengan [[Laut Jawa]] dan [[Kota Pekalongan]] di Utara, [[Kabupaten Batang]] di Timur, [[Kabupaten Banjarnegara]] di Selatan, serta [[Kabupaten Pemalang]] di Barat. Penduduk kabupaten Pekalongan di tahun [[2019]] berjumlah 897.111 jiwa.<ref name="PEKALONGAN"/>
 
Pekalongan berada di jalur [[pantura]] yang menghubungkan [[Jakarta]] - [[Kota Semarang|Semarang]] - [[Kota Surabaya|Surabaya]]. Angkutan umum antarkota dilayani oleh bus dan kereta api (di Kota Pekalongan).
 
<!-- == Asal nama ==
Kata Pekalongan berasal kata ''kalong'', yang berarti "[[kelelawar]]" dalam [[bahasa Jawa]]. Menurut [[legenda]], Raden Bahurekso (bupati Kendal I), seorang abdi dalem [[Sultan Agung]], diberi perintah oleh [[Sultan Agung]] untuk membangun sebuah daerah di sebelah barat Kota Kendal,Raden Bahu pun melakukan ''tapa ngalong'' (bertapa seperti kelelawar) di daerah ini.-->
 
== Geografi ==