Salenrang, Bontoa, Maros: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 54:
 
Wilayah tersebut berupa wilayah bukan pantai dengan rincian berupa lembah, pegunungan, perbukitan, punggung bukit, empang-tambak, perkebunan, hutan, tegalan, persawahan, dan dataran. Dilihat dari keadaan wilayah desa Salenrang, maka ditemukan hamparan luas daratan rendah pada bagian depan sebelah barat, sedangkan di bagian belakang desa di sebelah timur terdapat bukit-bukit batu yang indah dan gunung-gunung kapur serta hutan-hutan yang menyimpan berbagai potensi alam yang siap dikelola untuk kemaslahatan warga Desa Salenrang dan Kabupaten Maros pada umumnya. Betapa tidak, dataran rendah yang terhampar dari timur sampai dengan batas bagian barat adalah merupakan tanah basah, yang mana pada bagian pesisir desa atau sekitar alur sungai rata-rata dipergunakan sebagai lokasi pertambakan, sementara pada bagian tengah pada umumnya digunakan sebagai area persawahan yang menggunakan curah hujan (sawah tadah hujan), kecuali sebagian wilayah Dusun Rammang-Rammang yang terkadang menggunakan air bendungan tradisional.
 
=== Orbitrasi ===
Beberapa lokasi pada jarak orbitrasi atau pusat pemerintahan dari Desa Salenrang adalah sebagai berikut:
* Jarak dari pusat pemerintahan kecamatan ([[Bontoa, Bontoa, Maros|Panjallingan]]): 9 km
* Jarak dari pusat pemerintahan kabupaten ([[Turikale, Maros|Turikale]]): 10 km
* Jarak dari pusat pemerintahan provinsi ([[Kota Makassar|Makassar]]): 40 km
 
=== Iklim ===