Kakak: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
+ |
||
Baris 1:
'''Kakak''' adalah [[saudara]] laki-laki maupun saudara perempuan yang lebih tua yang berstatus anak kandung dari [[orangtua]]. Secara tradisi, panggilan kakak juga berlaku untuk seseorang baik [[pria]] maupun [[wanita]] yang lebih tua atau dianggap lebih tua.
Sebutan "kakak" (atau disingkat "Kak") juga merupakan panggilan resmi di dalam [[Gerakan Pramuka Indonesia|kepramukaan]] untuk menyebut [[Pembina]], [[Anggota Gerakan Pramuka|anggota dewasa pramuka]]. Selain itu, sebutan "kakak" digunakan juga untuk menyebut sesama [[anggota Gerakan Pramuka]] yang lebih tinggi tingkatan atau golongannya.
'''Abang''' adalah sebutan lain untuk kakak. Pemanggilan kakak dengan sebutan abang sudah menjadi hal yang umum di masyarakat [[Indonesia]].
|