Kabupaten Simeulue: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
*drew (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
*drew (bicara | kontrib)
Gempa bumi: gambar
Baris 10:
 
==Gempa bumi==
[[Gambar:Pusat gempa 2004.gif|thumb|225px|Pusat [[gempa bumi Samudra Hindia 2004]] yang terletak di utara Simeulue]]
Simeulue dekat dengan pusat [[gempa bumi Samudra Hindia 2004]], namun jumlah korban jiwa relatif minim, terutama karena masyarakat setempat sudah kenal dengan peristiwa [[gempa bumi]] dan [[tsunami]] di wilayah yang rawan gempa ini sehingga mengetahui pentingnya untuk segera meninggalkan pesisir pantai setelah gempa berlangsung.