Kota Bima: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Blue tooth7 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Blue tooth7 (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 104:
===Keagamaan===
Mayoritas penduduk Kota Bima memeluk agama Islam yaitu sekitar 97,38% dan selebihnya memeluk agama Kristen Protestan 0,89%, Kristen Katholik 0,62% dan Hindu/Budha sekitar 1,11%. Sarana peribadatan di Kota Bima terdiri dari Masjid sebanyak 51 unit, Langgar/Mushola 89 unit dan Pura/Vihara 3 unit. Sedangkan fasilitas sosial yang ada di Kota Bima meliputi Panti Sosial Jompo dan Panti Asuhan sebanyak 6 Panti yang tersebar di 3 Kecamatan. Masyarakat Bima adalah masyarakat yang religius. Secara historis, Bima dulu merupakan salah satu pusat perkembangan Islam di Nusantara yang di tandai oleh tegak kokohnya sebuah kesultanan yaitu kesultanan Bima. Islam tidak saja bersifat elitis, hanya terdapat pada peraturan-peraturan formal-normatif serta pada segelintir orang saja melainkan juga populis, menjadi urat nadi dan darah daging masyarakat, artinya juga telah menjadi kultur masyarakat Bima.
 
SUMBER LENGAKAP:
==Pranala luar==
*{{id}}}[http://www.bimakota.go.id/ Situs resmi Pemerintah Kota Bima]
 
{{Kota Bima}}