Dinas Kehutanan Amerika Serikat: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Braverious (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan Tag: kemungkinan perlu dirapikan |
Braverious (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 32:
Ada sembilan wilayah kerja di Dinas Kehutanan AS; yang diberi nomor 1 hingga 10 (Wilayah nomor 7 dihilangkan pada tahun 1965 untuk menggabungkan wilayah timur dan utara).<ref>The Land We Cared for... A History of the Forest Service's Eastern Region. 1997, Conrad, David E., Forest Service.</ref> Masing-masing mencakup wilayah geografis yang luas dan dipimpin oleh seorang kepala "rimbawan" regional yang melapor langsung kepada pusat. Rimbawan regional memiliki tanggung jawab yang luas untuk mengkoordinasikan kegiatan dan mengelola pertumbuhan hutan dalam wilayahnya.
* '''Wilayah Utara'''
* '''Rocky Mountain'''
* '''Southwestern'''
* '''Intermountain'''
* '''Pacific Southwest'''
* '''Pacific Northwest'''
* '''Selatan'''
* '''Timur'''
* '''Alaska'''
== Stasiun penelitian ==
[[Berkas:U.S. Forest Products Lab.jpg|jmpl|Sebuah bangunan milik Dinas Kehutanan bertuliskan Laboratorium Hasil Hutan yang berlokasi di [[Madison, Wisconsin]].]]
Pada Divisi Penelitian dan Pengembangan, Dinas Kehutanan memiliki lima stasiun penelitian yang terdiri dari dua bangunan, Laboratorium Hasil Hutan dan Institut Kehutanan Tropis, di Puerto Rico. Pemimpin stasiun penelitian dipegang oleh direktur "rimbawan" regional dan bertanggung jawab langsung kepada pusat. Lokasi lima stasiun penelitian meliputi Northern, Pacific Northwest, Pacific Southwest, Rocky Mountain, dan Southern. Ada 92 unit kerja penelitian yang berlokasi di 67 tempat di seluruh Amerika Serikat. Terdapat 80 Hutan yang telah diteliti secara bertahap sejak tahun 1908; banyak situs berusia lebih dari 50 tahun. Divisi kerja ini menyediakan tempat untuk studi ilmu pengetahuan dan manajemen jangka panjang untuk seluruh jenis jenis vegetasi pada hutan seluas 195 juta hektar (790.000 km<sup>2</sup>) yang dikelola oleh Dinas Kehutanan.
Beberapa tugas utama dalam penelitian di Hutan dan Rentang Eksperimental meliputi: pengembangan sistem untuk mengelola dan memulihkan hutan, lahan siap jelajah, dan daerah aliran sungai; menyelidiki cara kerja ekosistem hutan dan sungai; mengkarakterisasi komunitas tumbuhan dan hewan; mengamati dan menafsirkan perubahan lingkungan jangka panjang dan banyak lainnya.
Operasi pengembangan dan penelitian pada hutan dan serta berbagai eksperimen dilakukan oleh tim peneliti lokal untuk masing-masing hutan, yang diperintah dan diawasi oleh Stasiun Penelitian untuk wilayah di mana mereka ditugaskan.
== Anggaran ==
Baris 204 ⟶ 212:
== Referensi ==
<references responsive="" />
[[Kategori:Departemen Pertanian Amerika Serikat]]
[[Kategori:Departemen Eksekutif Federal]]
|