Stasiun Jatinegara: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Atasyri (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 23:
| operator = [[Daerah Operasi I Jakarta]]
| operator2 = [[KAI Commuter]]
| class = Besar tipe A
| letak = * km 11+750 lintas [[Stasiun Jakarta Kota|Jakarta]]–'''Jatinegara'''–[[Stasiun Cikampek|Cikampek]]
* km 2+662 lintas [[Stasiun Manggarai|Manggarai]]–[[Stasiun Matraman|Matraman]]–'''Jatinegara'''
Baris 89:
}}
[[Berkas:Taman Stasiun Jatinegara.jpg|jmpl|ki|Taman Stasiun Jatinegara di lantai dua, pada 15 Maret 2022. Bentuk taman ini berganti-ganti berdasarkan momen tertentu, termasuk hari besar keagamaan, seperti [[Idul Fitri]] dan [[Natal]].]]
'''Stasiun Jatinegara (JNG)''' adalah [[stasiun kereta api]] kelas besar tipe A yang terletak di perbatasan antara Kecamatan [[Jatinegara, Jakarta Timur|Jatinegara]] dan [[Matraman, Jakarta Timur|Matraman]], tepatnya di Kelurahan [[Pisangan Baru, Matraman, Jakarta Timur|Pisangan Baru]], Kecamatan [[Matraman, Jakarta Timur|Matraman]], [[Kota Jakarta Timur]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +16 meter ini termasuk dalam [[Daerah Operasi I Jakarta]]. Stasiun ini merupakan stasiun tempat bertemunya tiga jalur yang setiap harinya dilewati ratusan [[kereta api]], yaitu jalur ke [[Stasiun Pasar Senen|Pasar Senen]], [[Stasiun Manggarai|Manggarai]], dan [[Stasiun Bekasi|Bekasi]].
 
Sebagai stasiun penghubung ke luar Jakarta, stasiun ini dilalui oleh semua KA ke berbagai kota di Pulau Jawa (kecuali tentu saja ke arah [[Banten]] dan [[Bogor]] yang dilayani KRL). Saat ini hampir semua KA jarak jauh dan menengah yang datang menuju Jakarta berhenti untuk menurunkan penumpang di stasiun ini, kecuali KA dengan rangkaian panjang ([[Kereta api Gumarang|KA Gumarang]], [[Kereta api Jayakarta|KA Jayakarta]], dan [[Kereta api Kertajaya|KA Kertajaya]]) karena rangkaiannya tidak tercukupi peron stasiun ini, ditambah [[Kereta api Argo Bromo Anggrek|KA Argo Bromo Anggrek]], [[Kereta api Argo Lawu|KA Argo Lawu]], [[Kereta api Argo Dwipangga|KA Argo Dwipangga]], dan sebagian [[Kereta api Argo Parahyangan|KA Argo Parahyangan]]. Sementara itu, untuk arah sebaliknya tidak ada KA jarak jauh dan menengah yang berhenti untuk menaikkan penumpang di stasiun ini, kecuali jika akses jalan penumpang menuju [[Stasiun Gambir]] dan/atau [[Stasiun Pasar Senen]] terganggu.