Stasiun Haurpugur: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
NFarras (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 13:
| kodepos = 40394
| kode = HRP
| tinggi = {{convert|+689|m|rd|lk=on|abbr=on}}
| services = {{adjacent stations|system=Komuter Bandung
|line1=Lokal Bandung Raya|type1=PWK-CCL|left1=Rancaekek|right1=Cicalengka|oneway-right1=yes
Baris 33:
| map_type = Kabupaten Bandung#Jawa Barat
}}
'''Stasiun Haurpugur (HRP)''' merupakan [[stasiun kereta api]] kelas III/kecil yang terletak di [[Cangkuang, Rancaekek, Bandung|Cangkuang]], [[Rancaekek, Bandung|Rancaekek]], [[Kabupaten Bandung|Bandung]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian {{convert|+689|m|rd|lk=on|abbr=on}} ini termasuk dalam [[Daerah Operasi II Bandung]]. Stasiun ini hanya memiliki dua jalur kereta api dengan jalur 2 merupakan sepur lurus. Walaupun diberi nama [[Haurpugur, Rancaekek, Bandung|Haurpugur]] (suatu desa di [[Rancaekek, Bandung|Rancaekek]]), stasiun ini secara administratif berada di sebelah barat laut desa tersebut.
 
Awalnya, Haurpugur merupakan sebuah halte kereta api. Haltenya dahulu terbuat dari kayu, tetapi kemudian dinonaktifkan dan diganti dengan bangunan baru yang lebih besar dan permanen.