Konstantinus XI Palaiologos: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Abhiseka Nareswara (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Abhiseka Nareswara (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 17:
|religion =[[Ortodoks Yunani]]
|}}
'''Konstantinus XI Palaiologos Dragaš''' ([[9 Februari]] [[1404]]–[[29 Mei]] [[1453]]) ialah kaisar terakhir [[Kekaisaran Romawi Timur|Bizantium]]. Ia menyerukan penyatuan antara [[Gereja Ortodoks]] dan [[Gereja Katolik Roma]] untuk mendapat dukungan Barat agar mampu melawan bangsa [[Turki Utsmani]] pada tahun [[1452]], tetapi gagal. Ia berjuang mempertahankan Bizantium melawan tentara [[Mehmed II]] Sang Penakluk]].