Angkatan Darat Italia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Menghapus 4_Operatore_del_RRAO_durante_una_designazione_laser.jpg karena telah dihapus dari Commons oleh GPSLeo; alasan: No license since 24 April 2022 ([[
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.9
Baris 78:
Pada akhir Perang Dingin tahun 1989, Angkatan Darat Italia terdiri dari 26 Brigade Tempur: empat Brigade Lapis Baja, sepuluh Brigade Infanteri Mekanik, lima Brigade Infanteri Bermotor, lima Brigade Alpine, satu Brigade Artileri Roket dan satu Brigade pasukan terjun payung.
 
Pada tahun 2013, Angkatan Darat memulai reformasi besar-besaran. Tiga komando tingkat korps COMFOD 1, COMFOD 2 dan COMALP akan dibubarkan, sedangkan Komando Divisi "Mantova" pindah dari Vittorio Veneto ke Florence, di mana namanya diubah menjadi Divisi "Friuli", mengambil nama dan tradisi Brigade Serangan Udara "Friuli".<ref>{{Cite web|date=2013-10-19|title=Esercito Italiano- DIVISIONE FRIULI|url=https://web.archive.org/web/20131019223218/http://www.esercito.difesa.it/Notizie/Pagine/DIVISIONEFRIULI_130716_65.aspx|website=web.archive.org|access-date=2022-04-14|archive-date=2013-10-19|archive-url=https://web.archive.org/web/20131019223218/http://www.esercito.difesa.it/Notizie/Pagine/DIVISIONEFRIULI_130716_65.aspx|dead-url=unfit}}</ref> Bersama dengan dua divisi lainnya Acqui dan Tridentina Friuli mengambil alih komando brigade operasional Angkatan Darat Italia.
 
== Komando Operasional ==