Kitab Hosea: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext pranala ke halaman disambiguasi
Baris 1:
{{for multi|tokoh Alkitab yang menjadi nama dari kitab ini|Hosea (nabi Ibrani)||Hosea (disambiguasi)}}
{{Perjanjian Lama|prophetic}}
'''Kitab Hosea''' di dalam [[Alkitab]] ditulis oleh nabi [[Hosea]] dan (kemungkinan juga) oleh para pengikutnya yang tidak diketahui namanya.<ref name="Freedman"/><ref name="Dearman">{{en}} J.Andrew Dearman. 2010. The New International Commentary on The Old Testament: The Book of Hosea. Grand Rapids, Michigan: Wm B. Eerdmans.</ref> Kitab ini merupakan salah satu kitab dalam [[Perjanjian Lama]] yang termasuk dalam [[kitab nabi-nabi kecil]].<ref name="Freedman">David Noel Freedman. 2000. Eerdmans Dictionary of The Bible. Grand Rapids, Michigan: Wm B. Eerdmans. Hlm 609-610.</ref> Kitab ini merupakan kitab pertama dari kedua belas [[kitab nabi-nabi kecil]].<ref name="Freedman"/><ref name="Buttrick">George Arthur Buttrick. 1962. The Intreprer's Dictionary of The Bible. Nashville: Abingdon. Hlm 649-653.</ref> Kitab ini mengutuk penduduk [[Kerajaan Israel Utara]] atas tindakan mereka kepada Allah selama masa kemunduran dan kejatuhan bangsa itu.<ref name="Freedman"/> Kata ''Khesed'' dalam kitab ini mengantar pembaca kitab Hosea kepada inti kitab tersebut.<ref name="Douglas"/> Bagi Hosea, agama merupakan suatu hubungan dengan Allah.<ref name="Douglas"/> pandangannya tersebut mewarnai segala segi agama.<ref name="Douglas"/> Berkaitan dengan siapa Hosea, tidak terdapat keterangan mengenai siapa Hosea itu dan keluarganya.<ref name="Dearman"/> Sedikit yang diketahui mengenai Hosea adalah ia merupakan seorang Israel dan merupakan penduduk dari bangsa Israel.<ref name="Dearman"/>
 
'''Kitab Hosea''' (disingkat '''Hosea'''; akronim '''Hos.'''; {{lang-he|סֵפֶר הוֹשֵׁעַ|Sefer Hosyea}}) merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok [[kitab-kitab kenabian]] dan khususnya dalam kelompok [[nabi-nabi kecil]] pada [[Perjanjian Lama]] di dalam [[Alkitab]] [[Kristen]].<ref name="Freedman"/><ref name="Buttrick">George Arthur Buttrick. 1962. The Intreprer's Dictionary of The Bible. Nashville: Abingdon. Hlm 649-653.</ref> Dalam [[Tanakh]] atau [[Alkitab Ibrani]], kitab ini menjadi bagian dari kitab kolektif yang bernama "[[Nabi-nabi kecil|Dua Belas Nabi]]", yang termasuk dalam kelompok [[Nevi'im]], atau yang lebih tepatnya dalam kelompok [[Nevi'im|nabi-nabi akhir]].
== Latar Belakang ==
Hosea berada dalam sebuah masa di mana bangsa Israel sedang mengalami kekacauan akibat tidak mengandalkan Tuhan.<ref name="Douglas"/> Ia berada pada masa tahta kerajaan [[Asyur]] sedang direbut oleh seorang yang bernama [[Tiglath-Pileser III]].<ref name="Douglas"/> Zaman kemakmuran raja [[Yerobeam II|Yerobeam]] pun berubah menjadi zaman kekecewaan.<ref name="Douglas"/> Dalam situasi seperti ini Israel justru tidak mengandalkan Tuhan tetapi mengandalkan kekuatan bangsa lain dengan cara bersekutu dengan Asyur.<ref name="Douglas"/> Ia juga hidup dan melihat bagaimana bangsa Israel dikalahkan dan dibuang setelah penyerangan bangsa Asyur yaitu pada masa 722 Sebelum Masehi.<ref name="Freedman"/> Israel mengalami kemakmuran dan kemenangan ketika berada dibawah pemerintahan Yorebeam II.<ref name="Freedman"/> Yorebeam II memerintah selama 41 tahun.<ref name="Freedman"/> Namun, di balik kemakmuran dan kemenangan tersebut terdapat korupsi dan kemerosotan spiritual merajalela.<ref name="Freedman"/> Hal ini menyebabkan keadaan ekonomi dan moral bangsa Israel semakin memburuk.<ref name="Freedman"/> Keadaan tersebut membuka jalan pada kejatuhan Israel.<ref name="Freedman"/> Selain itu, realitas sosial yang terjadi pada saat itu juga tidak cukup baik.<ref name="Freedman"/> Hal ini dibuktikan dengan penekanan baik oleh pemilik tanah juga [[raja]] kepada petani.<ref name="Freedman"/> Hal ini menyebabkan para petani melakukan [[migrasi]] dari peternakan ke kota.<ref name="Freedman"/>
 
Nama kitab ini merujuk pada tokoh utama kitab ini, yaitu [[Hosea (nabi Ibrani)|Hosea]] bin [[Beeri]], nabi yang hidup di [[Kerajaan Israel (Samaria)|Kerajaan Israel Utara]] pada zaman pemerintahan Raja [[Yerobeam bin Yoas]]. Nama "Hosea" sendiri merupakan serapan dari kata dalam bahasa {{lang-he|הוֹשֵׁעַ}} (''Hosyea''), yang awalnya berarti "selamatkan" dalam [[modus imperatif]], lalu berkembang menjadi "keselamatan".
== Sumber Naskah ==
* [[Teks Masoret]] (bahasa Ibrani, abad ke-10 M)
* [[Septuaginta]] ([[bahasa Yunani]]; abad ke-3 SM)
* [[Naskah Laut Mati]] (bahasa Ibrani, abad ke-2 SM), terutama:<ref>{{Cite web |url=http://downloads.thewaytoyahuweh.com/pdf.php |title=Transkrip Naskah Laut Mati |access-date=2013-05-13 |archive-date=2013-06-30 |archive-url=https://web.archive.org/web/20130630013406/http://downloads.thewaytoyahuweh.com/pdf.php |dead-url=yes }}</ref>
** 4Q78<sup>c</sup> (4QXII<sup>c</sup>)
** 4Q79<sup>d</sup> (4QXII<sup>d</sup>)
** 4Q82<sup>g</sup> (4QXII</sup>g</sup>)
** [[4Q166|Komentari Kitab Hosea 4Q166 (4QpHos<sup>a</sup>)]]
 
== Isi ==
'''Kitab Hosea''' di dalam [[Alkitab]]diyakini ditulis oleh nabi [[Hosea]] dan (kemungkinan juga) oleh para pengikutnya yang tidak diketahui namanya.<ref name="Freedman"/><ref name="Dearman">{{en}} J.Andrew Dearman. 2010. The New International Commentary on The Old Testament: The Book of Hosea. Grand Rapids, Michigan: Wm B. Eerdmans.</ref> Kitab ini merupakan salah satu kitab dalam [[Perjanjian Lama]] yang termasuk dalam [[kitab nabi-nabi kecil]].<ref name="Freedman">David Noel Freedman. 2000. Eerdmans Dictionary of The Bible. Grand Rapids, Michigan: Wm B. Eerdmans. Hlm 609-610.</ref> Kitab ini merupakan kitab pertama dari kedua belas [[kitab nabi-nabi kecil]].<ref name="Freedman"/><ref name="Buttrick">George Arthur Buttrick. 1962. The Intreprer's Dictionary of The Bible. Nashville: Abingdon. Hlm 649-653.</ref> Kitab ini mengutuk penduduk [[Kerajaan Israel Utara]] atas tindakan mereka kepada Allah selama masa kemunduran dan kejatuhan bangsa itu.<ref name="Freedman"/> Kata ''Khesed'' dalam kitab ini mengantar pembaca kitab Hosea kepada inti kitab tersebut.<ref name="Douglas"/> Bagi Hosea, agama merupakan suatu hubungan dengan Allah.<ref name="Douglas"/> pandangannya tersebut mewarnai segala segi agama.<ref name="Douglas"/> Berkaitan dengan siapa Hosea, tidak terdapat keterangan mengenai siapa Hosea itu dan keluarganya.<ref name="Dearman"/> Sedikit yang diketahui mengenai Hosea adalah ia merupakan seorang Israel dan merupakan penduduk dari bangsa Israel.<ref name="Dearman"/>
 
Hosea memberitahukan kepada Israel bahwa mereka harus menyesali perbuatan mereka dan kembali kepada Tuhan.<ref name="Elwell">{{en}} Elwell Walter. 1988. Baker Encyclopedia of The Bible. Grand Rapids, Michigan: Baker Book House. Hlm 1001-1005.</ref> Dia menunjukkan bahwa Allah bangsa Israel merupakan Allah yang sabar dan pengasih yang mengingat janji-Nya kepada orang yang beriman kepada-Nya.<ref name="Elwell"/> Penekanan ini ditunjukkan dalam {{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=2|ayat=19}}.<ref name="Elwell"/>
 
=== Garis besar ===
# Perkawinan sang nabi menggambarkan hubungan antara bangsa Israel dengan Tuhannya dalam {{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=1|ayat=1}}-{{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=3|ayat=5}}.<ref name="Douglas">J.D.Douglas. 1973. Ensiklopedia Alkitab Masa Kini. Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih. Hlm 402-404.</ref>
# Hosea menegur kejahatan, kesombongan, dan pemujaan dewa yang dilakukan oleh bangsa Israel dalam {{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=4|ayat=1}}-{{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=8|ayat=5}}.<ref name="Douglas"/>
Baris 22 ⟶ 19:
# Belas kasihan [[Tuhan]] bagi orang-orang yang sabar dalam {{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=14|ayat=1|sampai=9}}.<ref name="Douglas"/>
 
== TujuanNaskah sumber ==
* [[Teks Masoret]] (bahasa Ibrani, abad ke-10 M)
Hosea memberitahukan kepada Israel bahwa mereka harus menyesali perbuatan mereka dan kembali kepada Tuhan.<ref name="Elwell">{{en}} Elwell Walter. 1988. Baker Encyclopedia of The Bible. Grand Rapids, Michigan: Baker Book House. Hlm 1001-1005.</ref> Dia menunjukkan bahwa Allah bangsa Israel merupakan Allah yang sabar dan pengasih yang mengingat janji-Nya kepada orang yang beriman kepada-Nya.<ref name="Elwell"/> Penekanan ini ditunjukkan dalam {{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=2|ayat=19}}.<ref name="Elwell"/>
* [[Septuaginta]] ([[bahasa Yunani]]; abad ke-3 SM)
* [[Naskah Laut Mati]] (bahasa Ibrani, abad ke-2 SM), terutama:<ref>{{Cite web |url=http://downloads.thewaytoyahuweh.com/pdf.php |title=Transkrip Naskah Laut Mati |access-date=2013-05-13 |archive-date=2013-06-30 |archive-url=https://web.archive.org/web/20130630013406/http://downloads.thewaytoyahuweh.com/pdf.php |dead-url=yes }}</ref>
** 4Q78<sup>c</sup> (4QXII<sup>c</sup>)
** 4Q79<sup>d</sup> (4QXII<sup>d</sup>)
** 4Q82<sup>g</sup> (4QXII</sup>g</sup>)
** [[4Q166|Komentari Kitab Hosea 4Q166 (4QpHos<sup>a</sup>)]]
 
* Di antara [[Naskah Laut Mati]] ditemukan fragmen [[4Q166|Komentari Kitab Hosea]] yang diperkirakan dibuat sebelum abad pertama SM.
== Muatan Teologis ==
 
== Perikop ==
Judul [[perikop]] dalam Kitab Hosea menurut Alkitab [[Terjemahan Baru]] oleh [[Lembaga Alkitab Indonesia|LAI]] adalah sebagai berikut.
{{col|2}}
;Riwayat pernikahan dan keluarga Hosea
* Judul (1:1)
* Keluarga [[Hosea (nabi Ibrani)|Hosea]] sebagai gambaran [[Kerajaan Israel (Samaria)|Israel]] yang tidak setia (1:2–9)
* Janji tentang keselamatan (1:10–12)
* Israel ditolak dan dipulihkan (2:1–22)
* Diterima kembali, tetapi dianggap sepi (3:1–5)
;Peringatan atas [[suku Efraim|Efraim]] dan Israel yang tidak taat
* Menentang imam dan bangsa yang tidak setia (4:1–19)
* Ancaman terhadap Israel serta pemimpin-pemimpinnya (5:1–7)
* Israel mencari pertolongan di mana-mana tetapi sia-sia (5:8–14)
* Pertobatan yang pura-pura dari pihak orang Israel (5:15 – 6:6)
* [[Efraim]] tidak mau bertobat (6:7 – 7:2)
* Dosa Israel di bidang agama dan kenegaraan (7:3–16)
;Hukuman atas Efraim dan Israel yang tidak taat
* Keruntuhan Israel sebagai akibat kedurhakaannya (8:1–14)
* Tidak akan ada sukacita dalam [[Pengasingan|pembuangan]] (9:1–9)
* Akibat ketidaktaatan Israel (9:10–17)
* Hukuman karena [[penyembahan berhala]] (10:1–8)
* [[Yahweh|T<big>UHAN</big>]] kecewa terhadap Efraim (10:9–15)
;Kasih dan murka Allah atas Efraim dan Israel yang tidak taat
* Kasih T<small>UHAN</small> mengalahkan kedegilan orang Israel (11:1–11)
* Efraim dan [[Yakub (tokoh Alkitab)|Yakub]] [[Bapa leluhur|bapa leluhurnya]] (12:1–15)
* [[Murka Tuhan|Murka T<small>UHAN</small>]] akan menimpa Efraim (13:1 – 14:1)
* Tentang pertobatan dan janji (14:2–9)
* Penutup (14:10)
{{end-col}}
 
== Latar Belakangbelakang ==
Hosea berada dalam sebuah masa di mana bangsa Israel sedang mengalami kekacauan akibat tidak mengandalkan Tuhan.<ref name="Douglas"/> Ia berada pada masa tahta kerajaan [[Asyur]] sedang direbut oleh seorang yang bernama [[Tiglath-Pileser III]].<ref name="Douglas"/> Zaman kemakmuran raja [[Yerobeam II|Yerobeam]] pun berubah menjadi zaman kekecewaan.<ref name="Douglas"/> Dalam situasi seperti ini Israel justru tidak mengandalkan Tuhan tetapi mengandalkan kekuatan bangsa lain dengan cara bersekutu dengan Asyur.<ref name="Douglas"/> Ia juga hidup dan melihat bagaimana bangsa Israel dikalahkan dan dibuang setelah penyerangan bangsa Asyur yaitu pada masa 722 Sebelum Masehi.<ref name="Freedman"/> Israel mengalami kemakmuran dan kemenangan ketika berada dibawah pemerintahan Yorebeam II.<ref name="Freedman"/> Yorebeam II memerintah selama 41 tahun.<ref name="Freedman"/> Namun, di balik kemakmuran dan kemenangan tersebut terdapat korupsi dan kemerosotan spiritual merajalela.<ref name="Freedman"/> Hal ini menyebabkan keadaan ekonomi dan moral bangsa Israel semakin memburuk.<ref name="Freedman"/> Keadaan tersebut membuka jalan pada kejatuhan Israel.<ref name="Freedman"/> Selain itu, realitas sosial yang terjadi pada saat itu juga tidak cukup baik.<ref name="Freedman"/> Hal ini dibuktikan dengan penekanan baik oleh pemilik tanah juga [[raja]] kepada petani.<ref name="Freedman"/> Hal ini menyebabkan para petani melakukan [[migrasi]] dari peternakan ke kota.<ref name="Freedman"/>
 
== Muatan Teologisteologis ==
Dalam kitab Hosea terdapat beberapa muatan-muatan teologis seperti dosa, anugerah dan lainnya.<ref name="Douglas"/> Muatan-muatan teologis dalam kitab Hosea adalah sebagai berikut.<ref name="Douglas"/>
 
=== Dosa ===
Pandangan Hosea mengenai dosa tidak jauh berbeda dengan pandangan [[Amos]].<ref name="Douglas"/> Hosea memandang bahwa dosa akan menyebabkan Israel akan jatuh ke dalam pembuangan.<ref name="Douglas"/> Hal ini terkait dengan makna dari nama-nama anak hosea yaitu [[''Yisreel''Yizreel]] yang menunjukmerujuk pada hukuman atas Israel, [[''Lo-Ruhama'']] yang berarti Allah tidak mengasihani, dan [[''Lo-Ami'']] yang berarti sebuah penyangkalan terhadap Israel sebagai umat Allah.<ref name="Douglas"/> Dalam {{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=4|ayat=11}} digambarkan bahwa dosa adalah sesuatu yang mengacaukan, menyesatkan, dan mencemarkan segala sesuatu yang disentuhnya.<ref name="Douglas"/>
 
=== Anugerah ===
Baris 36 ⟶ 75:
Dalam {{ayat alkitab|buku=Hosea|pasal=6|ayat=1|sampai=4}} merupakan pasal yang dapat dilihat sebagai suatu pertobatan.<ref name="Douglas"/> Pasal ini pertama-tama dapat dilihat sebagai pertobatan sejati.<ref name="Douglas"/> Pertobatan bagi nabi Hosea merupakan hal yang sukar.<ref name="Douglas"/> Hosea melihat bahwa pertobatan haruslah secara rasional dan diucapkan serta dilakukan dengan jelas.<ref name="Douglas"/>
 
=== Pengetahuan Akanakan Allah ===
Menurut Hosea, pengetahuan memimpin manusia untuk berbuat sesuatu.<ref name="Douglas"/> Baginya, kurangnya pengetahuan akan Allah mempunyai akibat yang bermacam-macam, salah satunya adalah kejahatan seperti sumpah palsu, berdusta, dan sebagainya.<ref name="Douglas"/> Hosea mempunyai keyakinan bahwa apabila bangsa Israel dibimbing untuk mempunyai pengetahuan yang sungguh akan Allah maka kelakuan dari bangsa Israel akan berubah.<ref name="Douglas"/>
 
== Naskah kuno ==
* Di antara [[Naskah Laut Mati]] ditemukan fragmen [[4Q166|Komentari Kitab Hosea]] yang diperkirakan dibuat sebelum abad pertama SM.
== Referensi ==
{{reflist}}