Kakawin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Thijs!bot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: fr:Kakawin
k small
Baris 2:
 
== Definisi singkat ==
Sebuah kakawin dalam [[metrum]] tertentu terdiri dari minimal satu [[bait]]. Setiap bait kakawin memiliki empat larik dengan jumlah suku kata yang sama. Lalu susunan apa yang disebut ''guru laghu''<ref><small>''Guru laghu'' adalah sebuah istilah dari [[bahasa Sansekerta]] yang artinya secara harafiah adalah berat (guru) dan ringan (laghu). Istilah ini harus dibedakan dengan istilah guru lagu dalam tembang macapat sastra Jawa Baru. Di mana guru laghu dalam kesustraan Jawa Kuna merujuk kepada kualitas panjang-pendek sebuah vokal, dalam kesusastraan Jawa Baru istilah guru lagu merujuk kepada bentuk vokal, yaitu apakah ini harus berupa a, i, u, e ataupun o.</small></ref> juga sama. ''Guru laghu'' adalah aturan [[kuantitas]] sebuah suku kata.
 
Suku kata bisa panjang atau pendek. Sebuah suku kata panjang adalah suku kata yang memuat [[vokal]] panjang atau sebuah suku kata yang memuat sebuah vokal yang berada di depan dua buah [[konsonan]].
Baris 17:
! Teks Jawa Kuna dalam metrum Śardūlawikrīḍita !! Terjemahan
|-
|align=left| Ambĕk sang paramārthapaṇḍita huwus limpad sakêng śūnyatā,||Batin sang tahu Hakikat Tertinggi telah mengatasi segalanya karena menghayati Kehampaan<ref><small>Terjemahan berdasarkan buku [[Ignatius Kuntara Wiryamartana]], ''Arjunawiwāha'', (1990:124) dengan beberapa perubahan kecil</small></ref>,
|-
|align=left| Tan sangkêng wiṣaya prayojñananira lwir sanggrahêng lokika,||Bukanlah terdorong nafsu indria tujuannya, seolah-olah saja menyambut yang duniawi,