Susanna Perini: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
k ~ref
Baris 1:
'''Susanna Perini''' adalah seorang perancang busana dan kolektor seni yang berbasis di pulau Bali, Indonesia. Dia adalah pendiri dari merek [[BIASA (merek)|BIASA]]<ref>{{Cite web|url=https://www.businessoffashion.com/articles/global-currents/the-made-in-indonesia-opportunity|title=The ‘Made in Indonesia’ Opportunity|date=2017-11-14|website=The Business of Fashion|language=en-GB|access-date=2019-11-05}}</ref> dan lembaga seni [[BIASA (merek)|BIASA ArtSpace]]. Atas jasanya terhadap pengembangan dunia mode dan seni di Indonesia, dia menerima gelar ''Knighthood of Order of Merit of the Republic'' dari pemerintah Italia pada tahun 2017 lalu. <ref>{{Cite web|url=https://www.theyakmag.com/feminista/|title=Feminista! • The Yak Online|date=2019-08-30|website=The Yak Online|language=en-US|access-date=2019-11-05}}</ref>
 
== Tahun-tahun awal ==
Baris 5:
 
== Desain busana ==
Pada tahun 1994, Perini membuka butik baju BIASA pertama di [[Seminyak, Kuta, Badung|Seminyak]], memperjuangkan gaya tropis yang apik dengan kain linen putih. Pada saat itu, Seminyak masih dipenuhi dengan lahan sawah yang hijau dan masih belum banyak butik-butik. Perkembangan merek tersebut terbilang cukup stabil, hingga kini telah memiliki enam toko di Bali dan satu toko di [[Kemang, Jakarta|Kemang]], Jakarta Selatan. <ref>{{Cite news|url=https://www.nytimes.com/2018/10/25/style/bali-retail-scene-varied-and-vibrant.html|title=On Bali, a Retail Scene That’s Equal Parts Varied and Vibrant|last=Ellwood|first=Mark|date=2018-10-25|work=The New York Times|access-date=2019-11-05|language=en-US|issn=0362-4331}}</ref> Dari semua toko tersebut terdapat BIASA<sup>+,</sup> yakni butik mode dan seni pada satu lokasi.
 
== Seni ==