Suku Mamasa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Samelang (bicara | kontrib)
Mamasa adalah nama wilayah/daerah, bukan nama suku!
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Samelang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 13:
 
==Sejarah==
Asal-usul Sukuorang Mamasa menurut sebuah cerita rakyat yang terpelihara di kalangan masyarakat Mamasa, menceritakan bahwa "Nene' Torije'ne" ([[nenek moyang]]) datang dari laut dan "Nenek Pongkapadang" ([[kakek|kakek moyang]]) datang dari sebelah timur pegunungan ([[Sa'dan, Toraja Utara|Sa'dan]] di [[Tana Toraja]]) [[Pulau Sulawesi]]. Mereka bertemu satu sama lain kemudian pindah ke Buntu Bulo di [[Tabulahan, Mamasa|Tabulahan]]. Menurut para peneliti, orang Mamasa ini dahulunya berasal dari orang-orang Toraja Sa'dan yang bermigrasi ke wilayah Mamasa. Tumbuh dan berkembang menjadi suatu kelompok etnis yang sekarang lebih umum dikenal sebagai orang Mamasa (Toraja barat).
 
==Kepercayaan==