Reinkarnasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
menolong Tuhan (kuunuu anshaarallaah)
Tag: Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 1:
[[Berkas:Reincarnation_AS.jpg|jmpl|200px|Sebuah seni yang menjelaskan reinkarnasi pada manusia.]]
 
'''Reinkarnasi''' (dari [[bahasa Latin]] yang berarti "lahir kembali" atau "kelahiran semula"{{efn|Istilah terakhir ini lazim digunakan di [[Malaysia]].}}, atau '''titisan'''<ref name="KBBID titisan">{{cite web|url=https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/{{urlencode: titis|WIKI}}|title=Arti kata titis|website=KBBI Daring|department=Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemendikbud|access-date=31 Agustus 2020}}</ref> ) adalah suatu [[kepercayaan]] bahwa seseorang akan mati dan dilahirkan kembali dalam bentuk kehidupan lain.<ref>disebabkan oleh dosa (kesalahan) yang berat</ref> Yang dilahirkan itu bukanlah wujud fisiktubuh sebagaimana keberadaan kita saat ini. Yang lahir kembali itu adalah jiwa orang tersebut yang kemudian mengambil wujud tertentu sesuai dengan hasil pebuatannya terdahulu.
 
Terdapat dua aliran utama. Pertama, mereka yang mempercayai bahwa manusia akan terus-menerus lahir kembali. Kedua, mereka yang mempercayai bahwa manusia akan berhenti lahir semula pada suatu ketika apabila mereka melakukan [[kebaikan]] yang mencukupi atau apabila mendapat kesadaran agung ([[nirwana]]) atau menyatumenjadi ruh dengan [[Tuhan]] ([[moksa]]). [[Agama Hindu]] menganut aliran yang kedua.
 
Kelahiran kembali adalah suatu proses penerusan kelahiran di kehidupan sebelumnya. Dalam agama Hindu dan [[agama Buddha|Buddha]], filsafat reinkarnasi mengajarkan manusia untuk sadar terhadap kebahagiaan yang sebenarnya dan bertanggung jawab terhadap nasib yang sedang diterimanya. Selama manusia terikat pada siklus reinkarnasi, maka hidupnya tidak luput dari duka. Selama jiwa terikat pada hasil perbuatan yang buruk, maka ia akan bereinkarnasi menjadi orang yang selalu duka. Dalam [[filsafat Hindu]] dan [[filsafat Buddha|Buddha]], proses reinkarnasi memberi manusia kesempatan untuk menikmati kebahagiaan yang tertinggi. Hal tersebut terjadi apabila manusia tidak terpengaruh oleh kenikmatan maupun kesengsaraan duniawi sehingga tidak pernah merasakan duka, dan apabila mereka mengerti arti hidup yang sebenarnya.