Suite PreCure: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k namun (di tengah kalimat) → tetapi |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 64:
[[Berkas:Suite_PreCure.png|jmpl|320px|pus|Dari kiri ke kanan; Cure Beat, Cure Melody, Cure Muse, dan Cure Rhythm]]
* '''Hibiki Hojo/Cure Melody''' <br /> Seiyuu: [[Ami Koshimizu]]
Hibiki berusia 14 tahun & memiliki sifat yang ceria, merupakan pelajar tahun ke-2 di Aria Academy Private School. Sama seperti Nagisa di [[Futari wa Pretty Cure]], dia sangat berbakat di bidang olahraga, terutama di sepak bola, tetapi tidak begitu pandai di bidang belajar. Walaupun ayahnya adalah guru musik yang genius & ibunya adalah pemain biola terkenal, Hibiki merasa dia tidak memiliki bakat musik sama sekali (bahkan memainkan piano masih dibilang seperti anak-anak), tetapi walaupun begitu dia memiliki hati yang mutlak terhadap musik & dia juga dapat mengindetifikasikan partitur musik secara sempurna. Dia juga menyukai makanan manis, terutama kue dari Toko keluarga Kanade. Sebagai Cure Melody, rambutnya yang berwarna orange menjadi berwarna pink & terikat menjadi twin tail. Warna temanya adalah pink, & dia memperkenalkan dirinya dengan '''"Memainkan irama yang liar, Cure Melody!"''' (Tsumabiku arabu shimabe, Kyua Merodī!) (Lahir:
* '''Kanade Minamino/Cure Rhythm''' <br /> Seiyuu: [[Fumiko Orikasa]]
Kanade juga berusia 14 tahun bersekolah di Aria Academy sekolah yang sama dengan Hibiki & dia juga adalah teman masa kecil dari Hibiki. Sama seperti Honoka di serial awal [[Futari wa Pretty Cure|Pretty Cure]], Kanade adalah siswa yang pintar, tetapi dia tidak begitu pandai di olahraga seperti Hibiki. Nilainya yang selalu tinggi & sifatnya membuat dia seperti selebritis di sekolahnya, Kanade memiliki sifat yang dewasa, tetapi dia terkadang juga memiliki sifat keras kepala. Dia bermimpi untuk menjadi pastry chef ketika dewasa nanti untuk mewariskan toko kue orang tuanya, "The Lucky Spoon". Dia juga sangat menyukai kucing, terutama Hummy. Sebagai Cure Rhythm, rambutnya yang berwarna coklat kekuningan berubah menjadi berwarna kuning kecerahan dengan rambut pirang dan menjadi sangat panjang, warna temanya adalah putih dengan pink muda sebagai warna keduanya, dia memperkenalkan dirinya dengan '''"Memainkan irama keanggunan, Cure Rhythm!"''' (Tsumabiku taoyaka na shimabe, Kyua Rizumu!) (Lahir:
* '''Seiren Ellen Kurokawa/Cure Beat''' <br /> Seiyuu: [[Megumi Toyoguchi]]
Seiren adalah kucing "Peri Suara" perempuan & asisten dari Mephisto. Meskipun dia lahir di Major Land & berteman dengan Hummy, ketika penyanyi tahunan "Melodi Kebahagiaan" diberikan kepada Hummy sebagai gantinya, dia menjadi cemburu & meminta untuk menjadi pengikut Mephisto. Dia mempunyai kalung yang dapat mengubah wujudnya menjadi manusia ataupun orang lain yang dia harapkan. Bentuk asli manusia-nya adalah '''{{nihongo|Seiren Ellen Kurokawa|セイレン・エレン・黒川|Seiren Eren Kurokawa}}'''. Sejak dia terbebas dari cuci otak Mephisto, dia mulai berteman kembali dengan Hummy setelah berapa kali mengkhianatinya. Karena kekuatan pertemanan dengan Hummy, dia pun berubah menjadi '''{{nihongo|Cure Beat|キュア ビート|Kyua Bīto}}'''. Sejak berubah menjadi cure, dia terjebak dirinya dalam bentuk manusia Seiren Ellen Kurokawa & menyebabkan dia kehilangan kekuatannya untuk transformasi akibat kalungnya retak. Setelah bergabung dengan para Cure, dia mulai hidup dengan kakeknya Ako & bersekolah di Aria Academy Private School bersama dengan Hibiki & Kanade. Sebagai Cure Beat, rambutnya yang berwarna biru kehitaman menjadi berwarna biru cerah & panjang diikat menjadi sisi ekor kuda. Dia memperkenalkan dirinya '''"Memainkan irama spiritual, Cure Beat!"''' (Tsumabiku wa tamashii no shirabe, Kyua Bīto! ?) (Lahir:
* '''Ako Shirabe/Cure Muse''' <br /> Seiyuu: [[Rumi Ōkubo]]
Ako adalah mahasiswa berusia 9 tahun di kelas 3 dari Kanon Public Elementary, yang berada di kelas yang sama dengan adiknya Kanade, Souta. Dia sangat dewasa untuk usianya, tetapi juga sangat dingin & suka atau tidak terlalu membagi-bagikan ceramah kepada orang yang lebih tua, khususnya terhadap Hibiki & Kanade. Tanpa diketahui, dia adalah Cure Muse, cure misterius dengan memakai topeng berwarna hitam yang membantu para Pretty Cure & menggunakan tuts piano berwarna-warni untuk menyerang Negatone. Dia sering membantu Cures jika mereka terjebak, tetapi tidak menghabisi Negatones tersebut. Dia menyembunyikan statusnya di balik topengnya & tidak berbicara sedikit pun, sebagai mitra Fairy Tone-nya, Dodory, melakukan semua yang dibicarakannya. Dia sering menyatakan bahwa dia tidak akan bermitra dirinya dengan para Cure sampai waktunya tepat. Selama Beberapa Episode, dia mengungkapkan dirinya adalah putri dari negeri Major Land, putri dari Aphrodite & Mephisto (ayahnya). Setelah ayahnya menghilang, dia melarikan diri ke kota Kanon & menyamar, hidup dengan kakeknya, Otokichi. Ketika Mephisto mencuri Skor legendaris, potensi Ako sebagai Cure terbangun. Sebagai Cure Muse, rambutnya yang berwarna oranye agak gelap pendek tumbuh menjadi panjang berwarna oranye cerah & diikat oleh 2 pita kuning. Dalam bentuk bertopeng nya, tema warna-nya hitam, & dalam bentuk yang sebenarnya, tema warna nya kuning, & mitra Fairy Tone-nya adalah Dodory. Dia tercatat sebagai Pretty Cure paling muda di [[Serial Pretty Cure]]. Dia memperkenalkan dirinya sebagai '''"Memainkan irama dewi, Cure Muse!"''' (Tsumabiku wa Megami no Shirabe, Kyua Myuzu!?) (Lahir:
== Lainnya ==
|