Keterampilan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Menambah istilah "Keterampilan" agar tidak bingung untuk menerjemahkan istilah Ability (Kemampuan); atau untuk istilah lain yang serupa seperti Expertise (Keahlian), Proficiency (Kemahiran), dan Habit (Kebiasaan). Mungkin "Skill" bisa juga diterjemahkan "Kecakapan" untuk kegunaan tertentu
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android pranala ke halaman disambiguasi
Baris 5:
== Kemampuan intelektual ==
[[Berkas:Albert_Einstein_(Nobel).png|jmpl|250px|ka|Albert Einstein, tokoh sains dengan kemampuan intelektual yang sangat tinggi.]]
Kemampuan [[intelektual]] adalah kemampuan yang dibutuhkan untuk melakukan berbagai [[aktivitas]] mental -[[berpikir]], menalar, dan memecahkan masalah.<ref name="mampu"/> Individu dalam sebagian besar masyarakat menempatkan [[kecerdasan]], dan untuk alasan yang [[tepat]], pada [[nilai]] yang [[tinggi]].<ref name=mampu/> Individu yang [[cerdas]] juga lebih mungkin menjadi [[pemimpin]] dalam suatu kelompok.<ref name="mampu"/>
 
Tujuh [[dimensi]] yang paling sering disebutkan yang membentuk kemampuan intelektual adalah:<ref>Dunnette, M. D. {{en}}"Aptitude, Abilities, and Skills," ''Handbook of Industrial and Organizational Psychology'', Chicago: Rand McNally, 1976, hal. 478-483.</ref>
# [[kecerdasan]] [[angka]]
# [[pemahaman]] [[verbal]]
# [[kecepatan]] [[persepsi]]
# [[penalaran]] [[induktif]]
# [[penalaran]] [[deduktif]]
# [[visualisasi]] [[spasial]]
 
== Kemampuan fisik ==