Dr.PM: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: kemungkinan menambah konten tanpa referensi atau referensi keliru Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Dreamonfixing (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 31:
 
=== Awal mula terbentuknya Dr. Pm ===
Grup musik ini terbentuk diawali keinginan dari [[Ronald Fristianto]] untuk kembali benarmembentuk suatu grup musik sejak keluar dari grup musik [[Gigi (grup musik)|GIGI]] pada tahun 1996. Berawal dari niatnya itulah, ia mulai menghubungi beberapa teman lama yang dulu pernah bermain musik bersamanya sampai terkumpullah [[Danny Supit]] (bass), [[Marshal Surya Rachman|Marshal]] (gitar) dan [[Pierre]] (vokal). Disaat demo mereka dilirik oleh Warner Music dan akad rekaman sudah ditangan, Pierre mengundurkan diri dan harus dialihkan oleh Erwin yang merupakan mantan vokalis dari grup musik Insects Band yang sempat muncul di album kompilasi ''Pesta Alternatif''. Walaupun begitu, kontribusi Pierre masih bisa dinikmati dari 2 lagu yang telah tersedia di album pertama dr.pm yang berjudul "Dunia Baru", yakni di lagu Pernah Mencoba (Intro vokal) dan L.U.S.T (full track).<ref>{{Cite web|date=2001-02-03|title=drpm - situs resmi|url=http://drpm.akusuka.com/sekilas.htm#|website=drpm.akusuka.com|archive-url=https://web.archive.org/web/20010203174200/http://drpm.akusuka.com/sekilas.htm#|archive-date=2001-02-03|access-date=2022-02-12}}</ref>
 
=== Karier musik (1998 - 2002) ===