Trio Macan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 24:
* Tahun 2011, pertengahan tahun ini formasi Trio Macan kembali compang-camping karena ditinggal kembali) oleh Dian. Keluarnya Dian menjadikan Trio Macan vakum beberapa lama, hingga akhirnya menemukan pengganti yakni [[Chacha Sherly]].
* Tahun 2014, pihak Manajemen mengumumkan Dara Rafika yang merupakan hasil audisi manajemen untuk menggantikan posisi Iva yang secara resmi mengundurkan diri dari Trio Macan pada tanggal [[26 September]] [[2014]] untuk bersolo karier.<ref name=":0" />
* Akhir Tahun 2019, Dara Rafika memutuskan untuk hengkang dari Trio Macan lalu di susul oleh Lia Amelia & Chacha Sherly yang tidak memperpanjang kontrak di Trio Macan
* Tahun 2020, pihak Manajemen mengumumkan Nanda, Vira dan Elok sebagai personil baru Trio Macan yang merupakan hasil audisi Manajemen untuk menggantikan posisi Lia,Dara, dan Chacha yang tidak memperpanjang kontrak di Trio Macan
* Pertengahan Tahun 2022, formasi Trio Macan mengalami perombakan, Vira di keluarkan oleh Manajemen, beberapa bulan kemudian Manajemen mengumumkan Donna sebagai personil baru yang merupakan hasil audisi Manajemen sebagai pengganti Vira
 
== Karier ==