Surat kredit: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Lelakiombak (bicara | kontrib) k mengubah tanda huruf tebal |
menambahkan pranala |
||
Baris 5:
[[Berkas:Letter of credit 3.png|jmpl|ka|Eksportir menukarkan bill of lading dengan uang, bill of lading kemudian diteruskan oleh bank kepada importir]]
[[Berkas:Letter of credit 4.png|jmpl|ka|Importir menukarkan bill tersebut dengan barang.]]
'''Surat kredit''' (''letter of credit'', L/C, LC, atau LOC) adalah sebuah cara pembayaran internasional yang memungkinkan [[eksportir]] menerima pembayaran tanpa menunggu berita dari luar negeri setelah barang dan berkas dokumen dikirimkan keluar negeri kepada [[importir]] dan akan memudahkan pihak-pihak yang berada didalamnya.
== Pelaku L/C ==
* ''Applicant'' atau pemohon kredit adalah
* ''Beneficiary'' adalah
* ''Issuing bank'' atau ''opening'' adalah [[bank]] pembuka L/C.
* ''Advising bank'' adalah bank yang meneruskan L/C, yaitu bank [[koresponden]] (agen) yang meneruskan L/C kepada ''beneficiary''. Bank tidak bertanggung jawab atas isi L/C dan hanya bertindak sebagai perantara.
* ''Confirming bank'' adalah bank yang melakukan konfirmasi atas permintaan issuing bank dan menjamin sepenuhnya pembayaran.
* ''Paying bank'' adalah bank yang secara khusus ditunjuk dalam L/C untuk melakukan pembayaran dan ''[[beneficiary]]'' berkewajiban
* ''Carrier'' adalah pengangkut barang yang dikirim (Perusahaan Pelayaran/Penerbangan) untuk dibeberapa negara dengan perbatasan darat bisa juga perusahaan angkutan darat seperti truk, kereta Dll).
== Tata cara pembayaran dengan L/C ==
# '''Importir meminta kepada banknya ([[bank devisa]]) untuk membuka suatu L/C untuk dan atas nama eksportir.''' Dalam hal ini, importir bertindak sebagai opener. Bila importir sudah memenuhi ketentuan yang berlaku untuk impor seperti keharusan adanya surat izin impor, maka bank melakukan [[kontrak valuta]] (KV) dengan importir dan melaksanakan pembukaan L/C atas nama importir. Bank dalam hal ini bertindak sebagai opening/issuing bank. Pembukaan L/C ini dilakukan melalui salah satu koresponden bank di luar negeri. Koresponden bank yang bertindak sebagai perantara kedua ini disebut sebagai advising bank atau notifiying bank. [[Advising]] bank memberitahukan kepada eksportir mengenai pembukaan L/C tersebut. Eksportir yang menerima L/C disebut beneficiary.
# '''Eksportir menyerahkan barang ke [[Carrier]]''', sebagai gantinya Eksportir akan mendapatkan bill of lading.
# '''Eksportir menyerahkan [[bill of lading]] kepada bank untuk mendapatkan pembayaran.''' Paying bank kemudian menyerahkan sejumlah uang setelah mereka mendapatkan bill of lading tersebut dari eksportir. Bill of lading tersebut kemudian diberikan kepada Importir.
# Importir menyerahkan bill of lading kepada Carrier untuk ditukarkan dengan barang yang dikirimkan oleh eksportir.
Baris 94:
* '''Revolving L/C'''
L/C ini memungkinkan kredit yang tersedia dipakai ulang tanpa mengadakan perubahan syarat khusus pada L/C tersebut. Misalnya, untuk jangka waktu enam bulan, kredit tersedia setiap bulannya [[US$]] 1.200, berarti secara otomatis setiap bulan (selama enam bulan) kredit tersedia sebesar US$ 1.200, tidak peduli apakah jumlah itu dipakai atau tidak.
Jenis lainnya:
|