Stasiun Depok: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Bot5958 (bicara | kontrib)
k Perbarui referensi situs berita Indonesia
Baris 36:
'''Stasiun Depok (DP)''' merupakan [[stasiun kereta api]] kelas besar tipe C yang terletak di Jalan Stasiun Depok Lama, Kelurahan [[Depok, Pancoran Mas, Depok|Depok]], Kecamatan [[Pancoran Mas, Depok|Pancoran Mas]], [[Kota Depok]], [[Jawa Barat]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +93 meter ini hanya melayani rute [[KRL Commuter Line]]. Stasiun ini kadang-kadang juga disebut sebagai '''Depok Lama''', untuk membedakannya dengan [[Stasiun Depok Baru|Depok Baru]] dan merupakan salah satu stasiun kereta api tertua di wilayah Depok.
 
Sejak 25 Maret 2021, stasiun ini, bersama [[Stasiun Bekasi]], [[Stasiun Tanah Abang|Tanah Abang]], [[Stasiun Kranji|Kranji]], [[Stasiun Jakarta Kota|Jakarta Kota]], [[Stasiun Depok Baru|Depok Baru]], [[Stasiun Bojonggede|Bojonggede]], [[Stasiun Citayam|Citayam]], [[Stasiun Parungpanjang|Parungpanjang]], dan [[Stasiun Angke|Angke]] resmi menghapus penjualan kartu ''single-trip'' untuk KRL Commuter Line.<ref>{{Cite webnews|last=MediaAnwar|first=KompasMuhammad CyberChoirul|date=2021-03-18|title=Mulai 25 Maret, 10 Stasiun KRL Ini Tak Layani Tiket Harian Berjaminan Halaman all|url=https://money.kompas.com/read/2021/03/18/180338526/mulai-25-maret-10-stasiun-krl-ini-tak-layani-tiket-harian-berjaminan|websitework=KOMPAS[[Kompas.com]]|language=id|access-date=2021-08-07|editor-last=Anwar|editor-first=Muhammad Choirul}}</ref>
 
== Sejarah ==
Baris 99:
 
== Insiden ==
* Pada tanggal [[25]] [[Juli]] [[2013]], sebuah [[KRL Commuter Line]] terbakar di Stasiun Depok Lama, pukul 09.14 WIB. Diduga diakibatkan gangguan pada kompresor.<ref>{{Cite webnews|url=https://news.okezone.com/read/2013/07/25/501/842258/krl-commuter-line-terbakar-di-stasiun-depok|title=KRL Commuter Line Terbakar di Stasiun Depok : Okezone News|last=OkezoneVirdhani|first=Marieska Harya|date=|websitework=[[Okezone.com]]|publisher=|language=id-ID|access-date=2018-12-06}}</ref>
* Pada tanggal [[05]] [[Desember]] [[2018]], sebuah [[KRL Commuter Line]] mengeluarkan asap tebal berwarna putih. Tidak ada korban jiwa, namun menyebabkan kepanikan penumpang. Akibatnya, penumpang harus dialihkan dan armadanya langsung dibawa ke Depo KRL Depok untuk pemeriksaan.<ref>{{Cite webnews|url=http://www.tribunnews.com/metropolitan/2018/12/05/krl-commuter-line-tujuan-bogor-keluarkan-asap-di-stasiun-depok-penumpang-dievakuasi|title=KRL Commuter Line Tujuan Bogor Keluarkan Asap di Stasiun Depok, Penumpang Dievakuasi|date=2018-12-05|websitework=[[Tribunnews|Tribunnews.com]]|language=id-ID|access-date=2018-12-06|last=Pradipto|first=Deodatus|editor-last=Pradipto|editor-first=Deodatus}}</ref><ref>{{Cite webnews|url=https://news.okezone.com/read/2018/12/05/338/1987321/krl-yang-mengeluarkan-asap-sudah-dievakuasi-ke-dipo-stasiun-depok|title=KRL yang Mengeluarkan Asap Sudah Dievakuasi ke dipoDipo Stasiun Depok : Okezone News|last=OkezoneMardiyansyah|first=Khafid|date=|websitework=[[Okezone.com]]|publisher=|language=id-ID|access-date=2018-12-06}}</ref>
 
== Antarmoda pendukung ==