Hubungan Amerika Serikat dengan Britania Raya: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Braverious (bicara | kontrib)
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 120.188.93.130) dan mengembalikan revisi 18179759 oleh InternetArchiveBot karena: Vandalisme
Tag: Pengembalian manual
Fazily (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 1 pranala ditambahkan.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan Tugas pengguna baru Disarankan: tambahkan pranala
Baris 1:
{{Infobox Bilateral relations|Britania Raya–Amerika Serikat|UK|US|map=United Kingdom United States Locator.svg|envoytitle1 =[[Daftar Duta Besar Britania Raya untuk Amerika Serikat|Duta Besar]] |envoy1 = [[Kim Darroch]] |envoytitle2 = [[Duta Besar Amerika Serikat untuk Britania Raya|Duta Besa]] |envoy2 = [[Matthew Barzun]] |mission1 = [[Kedutaan Besar Britania Raya, Washington, D.C.]]|mission2 = [[Kedutaan Besar Amerika Serikat, London]]}}
[[Berkas:David Cameron and Barack Obama at G8 summit, 2013.jpg|ka|jmpl|245px|[[Perdana Menteri Britania Raya]], [[David Cameron]], dan [[Presiden Amerika Serikat]], [[Barack Obama]] sedang berbincang saat [[KTT G8 ke-39]] di [[County Fermanagh]], [[Irlandia Utara]], Juni 2013.]]
'''Hubungan Inggris-Amerika''' meliputi beberapa hubungan kompleks yang berlangsung dari dua perang awal sampai persaingan pada pasar dunia. Sejak 1940an, kedua negara tersebut telah menjadi sekutu militer dekat yang menikmati [[Hubungan Istimewa]] yang dibangun sebagai sekutu pada masa perang, dan mitra [[Pakta Pertahanan Atlantik Utara|NATO]].
 
Dua negara tersebut saling berbagi sejarah, agama, bahasa umum, dan sistem hukum, dan pertalian darang yang berlangsung selama ratusan tahun, yang meliputi keturunan darah [[Inggris Amerika]], [[Skotlandia Amerika]], [[Wales Amerika]], [[Skotlandia-Irlandia Amerika]] dan [[Amerika Britania]]. Saat ini, sejumlah besar ekspatriat tinggal di kedua negara tersebut.