Pepes: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hanhanne (bicara | kontrib)
k Perbaikan saltik.
Bot5958 (bicara | kontrib)
k Perbarui referensi situs berita Indonesia
Baris 9:
Cara membungkus pepes adalah dengan menggunakan beberapa lembar [[daun pisang]]. Kemudian [[daun pisang]] yang telah dikumpulkan, ditumpuk searah urat daun yang berlawanan. Selanjutnya dapat digulung atau dilipat dan sematkan lidi pada kedua ujungnya. Supaya isi pepes tidak berhamburan keluar saat dipanggang, jumlah [[daun]] untuk membungkus pepes harus lebih dari dua.<ref>{{Cite book|last=Tim Dapur|first=Demedia|date=2009|url=google.co.id/books/edition/Aneka_Pepes_Botok/_l0ACgAAQBAJ?hl=id&gbpv=1|title=Aneka Pepes & Botok|location=Jakarta|publisher=Demedia|isbn=979-1471-69-X|pages=7|url-status=live}}</ref>
 
Di [[Indonesia]], pepes memiliki banyak varian yang terbuat dari beragam bahan baku, mulai dari [[sayur-mayur]] seperti pepes [[jamur]], olahan [[Kedelai|kacang]] seperti pepes [[tahu]], hingga pepes [[ikan]] seperti pepes [[Ikan nila|ikan nila,]] pepes [[bandeng presto]], dan pepes [[teri]].<ref>{{Cite web|date=2019-05-14|title=10 Varian Pepes Dari Berbagai Daerah di Nusantara|url=https://www.gotravelly.com/blog/pepes-dari-berbagai-daerah-di-indonesia/|website=GoTravelly|language=en-US|access-date=2022-02-08}}</ref> Baluran bumbunya bermacam-macam, ada yang dibalur dengan bumbu dasar kuning ada juga yang berbumbu merah. Bumbu kuning dibuat dengan bahan dasar [[kunyit]], [[kencur]], [[jahe]], [[lengkuas]], dan sebagainya<ref>{{Cite webnews|last=WS|first=Odilia|title=Resep Pepes Ikan Mas Bumbu Kuning yang Sedap|url=https://food.detik.com/makanan-laut/d-5245230/resep-pepes-ikan-mas-bumbu-kuning-yang-sedap|websitework=detikfood[[Detik.com|detikcom]]|language=id|access-date=2022-02-08}}</ref>, sedangkan bumbu merah terbuat dari [[cabai]], [[cabai rawit]], [[bawang merah]], [[bawang putih]], dan lain sebagainya.<ref>{{Cite webnews|last=WS|first=Odilia|title=Resep Pepes Ikan Bumbu Merah yang Sedap|url=https://food.detik.com/makanan-laut/d-5185871/resep-pepes-ikan-bumbu-merah-yang-sedap|websitework=detikfood[[Detik.com|detikcom]]|language=id|access-date=2022-02-08}}</ref>.
 
== Daftar Referensi ==