Hidangan Tionghoa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kanzcech (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor pranala ke halaman disambiguasi
JasonF215 (bicara | kontrib)
Added links
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 13:
Masakan Tionghoa menggunakan bermacam-macam bahan, mulai dari [[rebung]], akar bunga [[teratai]], [[Kastanya|kastanya air]] (''Eleocharis dulcis''), sirip [[ikan hiu]], sarang [[burung walet]], daging [[kura-kura]], lidah bebek, cakar beruang, lidah dan insang ikan, [[Bakung|bunga lili]], dan sebagainya. Hal ini membuat orang asing menganggap masakan Tionghoa sebagai kuliner yang eksotis.
 
Sebagian besar hidangan adalah campuran dari beberapa macam bahan., Dagingseperti daging dan sayur disajikan secara bersamaan. Bumbuserta bumbu dan perisa ditambahkan pada saat memasak.
 
Sayur atau daging dipotong kecil-kecil untuk dapat dengan mudah dimakan dengan [[sumpit]] selain agar bumbu meresap lebih cepat, dapat mempersingkat waktu dan menghemat bahan bakar.