Eyeshield 21: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Lylifolks (bicara | kontrib)
k Perbaikan ejaan dan tanda baca.
Bot5958 (bicara | kontrib)
k Perbaikan untuk PW:CW (Fokus: Minor/komestika; 1, 48, 64) + genfixes
Baris 1:
{{rapikan|topik=anime dan manga}}
{{nihongo|'''''Eyeshield 21'''''|アイシールド21|Aishīrudo nijūichi}} adalah sebuah serial [[manga]] [[Jepang]] yang ditulis oleh Riichiro Inagaki dan diilustrasikan oleh Yusuke Murata. Cerita ini mengisahkan Sena Kobayakawa, seorang pemuda ''[[introvert|]]''introvert'']] yang bergabung dengan sebuah klub [[American football]] sebagai seorang [[Manajer|manajer,]], tetapi karena dipaksa oleh Yoichi Hiruma, ia akhirnya bermain dengan menggunakan pelindung mata dan nomor 21, sebagai "Eyeshield 21".
 
[[Manga]] ini diserialisasi di majalah ''[[Weekly Shōnen Jump]]'' sejak Juli 2002 hingga Juni 2009. Serial ini terdiri dari 333 ''chapter'' yang dikumpulkan dalam 37 volume ''[[tankōbon]]''. Sebuah adaptasi [[anime]] dengan 145 episode diproduksi bersama oleh [[TV Tokyo]], [[Nihon Ad Systems|NAS]], dan [[Studio Gallop]]. Serial televisi ini tayang perdana pada 6 April 2005 hingga 19 Maret 2008.