Ciputra Group: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 23:
Perusahaan pertama kali terdaftar di pasar saham pada tahun [[1994]] dan juga telah mencatatkan anak perusahaan, PT Ciputra Surya Tbk ("CTRS") dan PT Ciputra Property Tbk ("CTRP"), yang memiliki bisnis inti yang sama. Pada tanggal [[19 Januari]] [[2017]], dua anak perusahaan tersebut telah resmi melebur ke dalam perusahaan ini.<ref>{{cite news|url=https://bisnis.tempo.co/read/837871/usai-merger-kapitalisasi-pasar-saham-ciputra-melonjak|title=
Usai Merger, Kapitalisasi Pasar Saham Ciputra Melonjak|newspaper=[[Tempo.co]]|date=19 Januari 2017|accessdate=25 Mei 2021}}</ref>
 
== Megaproyek ==
* Citra Indah City di [[Jonggol]], dengan lahan terbangun 1273 hektare (2022), sementara target terbangun 2300 hektare.
* Citra Maja Raya di [[Lebak]], dengan lahan terbangun 450 hektare (2022), sementara target terbangun 2700 hektare
* Citra Raya Tangerang di [[Tangerang]], dengan lahan terbangun 575 hektare (2022), sementara target terbangun 2600 hektare.
=== Proyek Masa Depan ===
* Citra Raya Sentul di [[Bogor]], dengan target terbangun 1000 hektare.
 
== Referensi ==