John F. Kennedy: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Abhiseka Nareswara (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 5 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
Baris 282:
Berita tentang kudeta ini awalnya meningkatkan kepercayaan—baik di Amerika dan Vietnam Selatan—bahwa perang bisa dimenangkan.{{sfn|Reeves|1993|p=651}} [[McGeorge Bundy]] merancang National Security Action Memo untuk dipaparkan ke Kennedy sepulangnya dari Dallas. Memo ini menekankan kembali solusi penumpasan komunisme di Vietnam melalui bantuan militer dan ekonomi dan perluasan operasi sampai Laos dan Kamboja. Sebelum berangkat ke Dallas, Kennedy memberitahu [[Michael Forrestal]] bahwa "setelah awal tahun ... [ia menginginkan] penelitian mendalam terhadap semua opsi yang memungkinkan, termasuk cara keluar dari sana ... untuk meninjau hal ini secara keseluruhan dari bawah ke atas". Saat ditanya tentang maksud presiden, Forrestal menjawab, "itu urusan pemuja iblis."{{sfn|Reeves|1993|p=660}}
 
Sejarawan belum menyepakati apakah Vietnam akan memanas seandainya Kennedy selamat dan terpilih lagi tahun 1964.<ref>{{cite journal |first = Joseph J. |last = Ellis |title = Making Vietnam History |url = https://archive.org/details/sim_reviews-in-american-history_2000-12_28_4/page/625 |journal = Reviews in American History |volume = 28 |issue = 4 |year = 2000 |pages = 625–629 |doi = 10.1353/rah.2000.0068 }}</ref> Pernyataan yang dilontarkan Menteri Pertahanan McNamara di film "[[The Fog of War]]" bahwa Kennedy mempertimbangkan kuat untuk menarik tentara dari Vietnam setelah pemilu 1964 ikut meramaikan perdebatan ini.<ref>{{cite news|url=http://www.time.com/time/specials/2007/article/0,28804,1635958_1635999_1634954-5,00.html|work=Time Magazine|title=Warrior For Peace|date=June 21, 2007|accessdate=2012-03-01|first1=David|last1=Talbot|archive-date=2013-05-27|archive-url=https://web.archive.org/web/20130527011309/http://www.time.com/time/specials/2007/article/0,28804,1635958_1635999_1634954-5,00.html|dead-url=yes}}</ref> Film tersebut juga berisi rekaman pernyataan Lyndon Johnson bahwa Kennedy berencana menarik pasukan, tindakan yang tidak disetujui Johnson.{{sfn|Blight|Lang|2005|p=276}} Kennedy menandatangani National Security Action Memorandum (NSAM) 263 pada 11 Oktober yang memerintahkan penarikan 1.000 personel militer pada akhir tahun itu.<ref name="NSAM 263">{{cite web |url = http://www.jfklancer.com/NSAM263.html |work = JFK Lancer |last = Bundy |first = McGeorge |authorlink = McGeorge Bundy |title = National Security Action Memorandum # 263 |date = October 11, 1963 |accessdate = 2012-02-19 |archive-date = 2016-08-03 |archive-url = https://web.archive.org/web/20160803124810/http://www.jfklancer.com/NSAM263.html |dead-url = yes }}</ref>{{sfn|Dallek|2003|p=680}} Aksi semacam ini memerlukan pembatalan kebijakan, namun Kennedy tidak bergerak secara terburu-buru setelah berpidato tentang perdamaian dunia di [[American University]] tanggal 10 Juni 1963.<ref name="AmUniv">[http://www.american.edu/media/speeches/Kennedy.htm "1963 Commencement"] June 10, 1963. Retrieved 2010-02-14.</ref>
 
Ketika Robert Kennedy ditanyai tahun 1964 tentang apa yang akan dilakukan kakaknya jika Vietnam Selatan berada di ambang kekalahan, ia menjawab, "Kami akan menghadapinya ketika kami mengalaminya."<ref>{{cite news|url = http://www.nytimes.com/2003/05/25/weekinreview/the-world-new-chapter-old-debate-would-kennedy-have-quit-vietnam.html?pagewanted=all&src=pm|work=New York Times|title=The World: New Chapter, Old Debate; Would Kennedy Have Quit Vietnam?|date=May 25, 2003|accessdate=2012-01-27|first1=Ronald|last1=Steel }}</ref> Pada waktu kematian Kennedy, tidak ada keputusan kebijakan akhir yang dibuat mengenai Vietnam.{{sfn|Matthews|2011|pp=393, 394}} Keterlibatan AS di kawasan itu meningkat sampai Lyndon Johnson, penggantinya, secara langsung mengerahkan pasukan militer reguler AS untuk bertempur dalam [[Perang Vietnam]].{{sfn|Karnow|1991|pp=339, 343}}<ref>{{cite journal |archiveurl = https://web.archive.org/web/20080202203114rn_120110310061642/http://people-press.org/commentary/display.php3?AnalysisIDanalysisid=57 |title = Generations Divide Over Military Action in Iraq |publisher = Pew Research Center |month = October |year = 2002 |ref = harv |url = http://people-press.org/commentary/?analysisid=57 |archivedate = 20082011-0203-0210 |access-date = 2013-11-23 |dead-url = unfit }}</ref> Pasca pembunuhan Kennedy, Presiden Johnson mengesahkan NSAM 273 pada tanggal 26 November 1963. Dokumen ini membatalkan keputusan Kennedy untuk menarik 1.000 tentara dan menegaskan kembali kebijakan bantuan untuk Vietnam Selatan.<ref>{{cite web |url = http://www.jfklancer.com/NSAM273.html |work = JFK Lancer |last = Bundy |first = McGeorge |title = National Security Action Memorandum Number 273 |date = November 26, 1963 |accessdate = 2012-02-19 |archive-date = 2014-12-12 |archive-url = https://web.archive.org/web/20141212072837/http://jfklancer.com/NSAM273.html |dead-url = yes }}</ref><ref>{{cite web |title = NSAM 273: South Vietnam |url = http://www.lbjlib.utexas.edu/johnson/archives.hom/NSAMs/nsam273.asp |accessdate = 2012-02-19 |archive-date = 2016-08-03 |archive-url = https://web.archive.org/web/20160803125146/http://www.lbjlib.utexas.edu/johnson/archives.hom/NSAMs/nsam273.asp |dead-url = yes }}</ref>
 
==== Pidato American University ====
Baris 346:
[[Berkas:President's Trip to Europe- Motorcade in Dublin. President Kennedy, motorcade, spectators. Dublin, Ireland - NARA - 194227.jpg|jmpl|250px|Konvoi Presiden Kennedy di Patrick Street, [[Cork (kota)|Cork]], [[Republik Irlandia|Irlandia]] tanggal 28 Juni 1963.]]
 
Dalam kunjungannya selama empat hari ke kampung halaman leluhurnya di [[Republik Irlandia|Irlandia]] bulan Juni 1963,<ref>{{cite web|title=President John F. Kennedy on His Historic Trip to Ireland|url=http://www.shapell.org/manuscript.aspx?kennedy-ireland-trip|work=Shapell Manuscript Collection|publisher=Shapell Manuscript Foundation|access-date=2013-11-22|archive-date=2020-05-17|archive-url=https://web.archive.org/web/20200517120227/https://www.shapell.org/manuscript/kennedy-ireland-trip/|dead-url=yes}}</ref> Kennedy menerima hadiah [[lencana]] kehormatan dari [[Chief Herald of Ireland]] dan gelar doktor kehormatan dari [[National University of Ireland]] dan [[Trinity College, Dublin]].{{sfn|Sorensen|1966|p=656}} Ia mengunjungi kabin di Dunganstown, dekat [[New Ross]], [[County Wexford]], tempat para leluhurnya tinggal sebelum pindah ke Amerika.<ref name="BBC 1963">{{cite news|url=http://news.bbc.co.uk/onthisday/hi/dates/stories/june/27/newsid_4461000/4461115.stm|title=1963: Warm welcome for JFK in Ireland|accessdate=2012-02-23|publisher=BBC|date=June 27, 1963}}</ref>
 
Ia juga menjadi pemimpin asing pertama yang berpidato di [[Oireachtas]] (parlemen Irlandia).<ref>
Baris 596:
[[Pasukan Khusus (Angkatan Darat Amerika Serikat|Pasukan Khusus AS]] (''US Special Forces'') memiliki ikatan khusus dengan Kennedy. "Presiden Kennedy-lah yang membangun kembali Pasukan Khusus dan mengembalikan Beret Hijau kami," kata Forrest Lindley, penulis surat kabar militer AS ''[[Stars and Stripes (surat kabar)|Stars and Stripes]]'' yang berdinas bersama Pasukan Khusus di Vietnam.{{efn|name=Green Beret|Kennedy membatalkan putusan Departemen Pertahanan yang melarang Pasukan Khusus memakai Beret Hijau. {{harvnb|Reeves|1993|p=116}}.}} Ikatan ini ditunjukkan saat pemakaman JFK. Pada peringatan 25 tahun kematian JFK, [[Michael D. Healy|Jend. Michael D. Healy]], komandan terakhir Pasukan Khusus di Vietnam, berpidato di Pemakaman Arlington, lalu daun berbentuk Beret Hijau diletakkan di makam Kennedy. Tradisi ini berlanjut sampai sekarang dan biasanya melibatkan seorang sersan bertugas dari tentara Pasukan Khusus yang menjaga makamnya.
 
Kennedy adalah presiden pertama dari enam presiden yang pernah menjabat di Angkatan Laut AS.<ref>{{cite web |title = Presidents Who Served in the U.S. Navy |url = http://www.history.navy.mil/faqs/faq60-1.htm |date = January 11, 2007 |work = Frequently Asked Questions |publisher = [[Naval History & Heritage Command]] |accessdate = 2011-05-12 |archive-date = 2011-05-05 |archive-url = https://web.archive.org/web/20110505163726/http://www.history.navy.mil/faqs/faq60-1.htm |dead-url = yes }}</ref> Salah satu warisannya yang bertahan dari masa pemerintahannya adalah pembentukan komando [[pasukan khusus]] [[United States Navy SEALs|Navy SEALs]] pada tahun 1961<ref>{{cite web |title = Navy SEALs Were Launched in the JFK 'Man on the Moon' Speech |url = http://www.life.com/gallery/60031/image/1597398#index/1 |work = 11 Facts About Navy SEALs |publisher = [[Time Inc.]] |accessdate = 2011-05-12 }}{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> yang sangat didukung Kennedy.<ref name="Salinger p97">{{cite book|title = John F. Kennedy: Commander in Chief: A Profile in Leadership|url = http://www.jfklibrary.org/Research/Ready-Reference/~/link.aspx?_id=79FD035EC0A44D0384F449BEEEA0CE5B|isbn = 978-0-670-86310-5|first = Pierre|last = Salinger|authorlink = Pierre Salinger|year = 1997|publisher = Penguin Studio|location = New York|page = 97|accessdate =2012-02-22 }}</ref>
 
Pada akhirnya, kematian Presiden Kennedy dan kebingungan yang terjadi seputar fakta pembunuhannya masih bersifat politis dan historis. Pembunuhannya menjadi "titik balik dan tanda menurunnya kepercayaan rakyat Amerika Serikat terhadap lembaga politik yang ada". Pernyataan tersebut dibuat oleh sejumlah komentator mulai dari [[Gore Vidal]] sampai [[Arthur M. Schlesinger, Jr.]] dan digunakan [[Oliver Stone]] dalam sejumlah film besutannya seperti [[JFK (film)|''JFK'']] (1991).