Hentaigana: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 29:
Seusai Perang Dunia II, [[Yasunari Kawabata]] masih memakai hentaigana dalam manuskrip yang ditulisnya pada tahun 1969. Orang Jepang masih memakai hentaigana untuk nama orang hingga diberlakukannya [[Peraturan Pendaftaran Keluarga]] (''Koseki-hō'') tahun 1948 yang melarang penggunaan hentaigana dalam Daftar Keluarga (''koseki''). Setelah surat kabar dan majalah hanya menggunakan bentuk baku hiragana, hentaigana semakin jarang digunakan.
 
««»»== Penggunaan di komputer ==
Huruf untuk {{[[hentai}}]]gana tidak ada dalam [[JIS X 0208]] atau [[Unicode]]. Hentaigana yang masih dipakai untuk menulis nama orang dalam [[Jūminhyō]] disebut ''Jūmin Kihon Daichō Hentaigana'' (disingkat Jūkigana). Huruf-huruf Jūkigana tersebut dimasukkan ke dalam skema [[TRON-Code]] dalam sistem operasi [[BTRON]].<ref>TRON Code 27 Oktober 2006, selanjutnya lihat pengumuman dari TRON Character Resource Center [http://www2.tron.org/set10.html]</ref>
 
== Referensi ==